KSP Milan Rogojampi Anggap Nasabah Seolah “Pengemis”

Jumat, 16 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Kekecewaan kian memuncak dari Tutik Ernawati, salah satu korban dugaan mafia koperasi yang asetnya akan disita, karena dianggap bak seperti seorang pengemis.

Hal itu terungkap pada saat Tutik Ernawati yang didampingi Oase Law Firm, mendatangi KSP Milan Rogojampi untuk menanyakan pembukuan pinjamannya.

Tutik Ernawati, Mengatakan bahwa dulunya ditawari bukan kami mengajukan, tapi sekarang kok mbak Tika tadi bilang dulu datang ngemis-ngemis.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya kaget ketika bu tika tadi mengatakan dulu datang mengemis ngemis, padahal dulu saya itu ditawari untuk melakukan pinjaman disini, bahkan ada salah satu keluarga saya sampai dikasih uang agar menyetujui pinjamannya,” ungkap Tutik dengan nada serak, Kamis (15/09/2022).

Tutik juga menjelaskan bahwa dirinya kini sudah mulai resah, dikarenakan mendapat tiga surat peringatan dalam waktu sehari.

“Anehnya saya dulu dapat tiga surat peringatan dalam sehari, tidak tangung-tangung lho, tiga surat peringatan dalam waktu sehari,” pungkasnya kepada awak media.

Namun sayangnya pihak KSP Milan masih tetap bungkam hingga berita ini ditayangkan. (Her/Noo)

Berita Terkait

Banjir Rendam Enam Desa di Banyuwangi Selatan, 739 KK Terdampak
Myze Fun Run 2025 Sukses Digelar, Ratusan Peserta Meriahkan Ajang Lari di Sumenep
Said Abdullah Sport Center Diresmikan, Bupati Bangkalan Sebut sebagai Ruang Mimpi Generasi Muda Madura
Aktivitas Semeru Meningkat Tajam, Pendakian Ditutup dan Evakuasi Dilakukan
Konten Pariwisata Lumajang Jadi yang Terfavorit dalam RRI Awards 2025
Bangkalan Bersyukur, Gelar Pahlawan Nasional untuk KH. Kholil Dirayakan dengan Kirab
Aktivitas Gunung Semeru Meningkat, Destinasi Wisata Pronojiwo Tetap Aman
Penerimaan Bintara Brimob 2026, Polres Sumenep Terapkan Prinsip BETAH dalam Rikmin Awal

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 16:57 WIB

Banjir Rendam Enam Desa di Banyuwangi Selatan, 739 KK Terdampak

Minggu, 23 November 2025 - 10:56 WIB

Myze Fun Run 2025 Sukses Digelar, Ratusan Peserta Meriahkan Ajang Lari di Sumenep

Sabtu, 22 November 2025 - 23:59 WIB

Said Abdullah Sport Center Diresmikan, Bupati Bangkalan Sebut sebagai Ruang Mimpi Generasi Muda Madura

Jumat, 21 November 2025 - 09:26 WIB

Aktivitas Semeru Meningkat Tajam, Pendakian Ditutup dan Evakuasi Dilakukan

Jumat, 21 November 2025 - 09:21 WIB

Konten Pariwisata Lumajang Jadi yang Terfavorit dalam RRI Awards 2025

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani meninjau rumah warga terdampak banjir di Desa Buluagung, Kecamatan Siliragung, Minggu (23/11/2025).

Peristiwa

Banjir Rendam Enam Desa di Banyuwangi Selatan, 739 KK Terdampak

Minggu, 23 Nov 2025 - 16:57 WIB