Serka Rumbawa Sasar Penerapan Edukasi PPKM di Toko Fany Sport

Senin, 29 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Serka Rumbawa Sasar Penerapan Edukasi PPKM di Toko Fany Sport

Serka Rumbawa Sasar Penerapan Edukasi PPKM di Toko Fany Sport

SURAKARTA, detikkota.com – Piket Koramil 03 Serengan Kodim 0735 Surakarta Serka A. Rumbawa melaksanakan Penerapan Edukasi Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Toko Olah Raga fany (Fany Sport) Jl. Jamsaren Serengan Kota Surakarta, Senin (29/3/2021).

Toko Fany Sport merupakan Toko Olah Raga yang sudah jelas menjadi pusat keramaian baik pembeli di wilayah Serengan sendiri maupun diluar wilayah, untuk itu Piket Koramil selalu mengecek dan memberikan himbauan baik kepada pegawai dan para pengunjung agar mentaati Protokol Kesehatan yang ada.

“Sehingga pegawai maupun pengunjung memahami dan menjalankan tataran hidup baru dengan sebaik-baiknya agar secepatnya memutus mata rantai penyebaran Covid-19 ini,” tutur Rumbawa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara Sumarjo selaku Pemilik Toķo menyampaikan, apabila dalam setiap proses jual beli ditekankan agar selalu mematuhi protokol kesehata.

“Kami selalu menekankan dan selalu mengingatkan kepada pegawai dan pengunjung maupun pembeli agar mentaati Protokol Kesehatan mulai dari pintu masuk maupun didalam Toko saat proses Jual Beli,” ujarnya. (Agus Kemplu)

Berita Terkait

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:12 WIB

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:07 WIB

Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Berita Terbaru

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bangkalan, Zainal Alim, mewakili Sekda Bangkalan saat memberikan sambutan pada Musyawarah Wilayah VI RAPI Wilayah 1301 Bangkalan di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Bangkalan, Minggu (11/1/2026).

Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Jan 2026 - 11:30 WIB