Kodim Banyuwangi Laksanakan Tasyakuran HUT Korem 083/Bdj Ke-59

Jumat, 25 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Dalam rangka memperingati hari ulang tahun Korem 083/Baladhika Jaya yang ke-59 Kodim 0825 laksanakan tasyakuran dan doa bersama di aula Panglima Sudirman Makodim jalan RA Kartini No 2 Kepatihan Kabupaten Banyuwangi. (25-11-2022)

Dalam Tasyakuran tersebut ditandai dengan pemotongan 2 tumpeng. Pemotongan tumpeng pertama oleh Kasdim 0825 diberikan kepada Danpos Licin, Tumpeng ke dua oleh Ibu Danramil 0825/21 diberikan kepada Ibu Danpos Licin

Turut hadir dalam kegiatan tersebut yaitu Kasdim 0825/Banyuwangi Mayor Inf Herawady Karnawan, Para Perwira Staf, Para Danramil, Para Babinsa serta ASN Makodim 0825 serta ibu Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXXIX

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mayor Inf Herawady Karnawan menyampaikan“Semoga dihari ulang tahun Korem 083/Baladhika Jaya yang ke-59 semakin sukses, selalu dicintai Rakyat dan mengabdi untuk Rakyat”, tuturnya(her)

Berita Terkait

Warga Kepulauan Tertahan Akibat Cuaca Ekstrem, Baznas Sumenep Langsung Salurkan Logistik
Polres Sumenep Gelar Sidang BP4R sebagai Bekal Anggota Jelang Pernikahan
Pemkab Bangkalan Resmi Luncurkan Bus Sekolah Gratis Tahun 2026
Kasatpol PP Purwakarta Tetap Menjabat di Tengah Mutasi Sejak Era Dedi Mulyadi
Penataan Birokrasi, Pemkab Sumenep Rotasi Pejabat Eselon II dan IV
Bupati Bangkalan Tekankan Penguatan Sinergi Forkopimda pada Pisah Kenal Kapolres
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja
Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:36 WIB

Warga Kepulauan Tertahan Akibat Cuaca Ekstrem, Baznas Sumenep Langsung Salurkan Logistik

Kamis, 15 Januari 2026 - 11:34 WIB

Pemkab Bangkalan Resmi Luncurkan Bus Sekolah Gratis Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:02 WIB

Kasatpol PP Purwakarta Tetap Menjabat di Tengah Mutasi Sejak Era Dedi Mulyadi

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:45 WIB

Penataan Birokrasi, Pemkab Sumenep Rotasi Pejabat Eselon II dan IV

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:18 WIB

Bupati Bangkalan Tekankan Penguatan Sinergi Forkopimda pada Pisah Kenal Kapolres

Berita Terbaru