Polres Simeulue Terima Kunjungan Kerja Anggota Komisi III DPR RI Nasir Djamil

Rabu, 12 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SIMEULUE, detikkota.com – Kapolres Simeulue AKBP Jatmiko SH MH, berserta seluruh Personil Polres Simeulue menyambut Kunjungan Kerja Reses Anggota komisi III DPR RI Nasir Djamil beserta rombongan di Polres Simeulue Selasa, (11/10/2022).

Dalam kegiatan kunjungan Kerja Reses Anggota
DPR RI komisi IIi Nasir Djamil. Kapolres AKBP Jatmiko mengucapkan selamat datang dan terima kasih kepada Nasir Djamil
selaku anggota komisi III DPR RI yang sudah datang ke Polres Simeulue dalam rangka melaksanakan kunjungan kerja.

“Dimana Kami Polres Simeulue mengharapkan dengan adanya dialog ini nantinya dapat menghasilkan manfaat untuk dapat memajukan Polri untuk kedepannya guna dalam mensejahterakan masyarakat”, Ucap AKBP Jatmiko dalam sambutannya, Selasa, (11/10).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam Sambutan Komisi III DPR RI Nasir Djamil memberikan apresiasi baik terhadap Polres Simeulue dan jajarannya atas kesiapannya dalam menjaga harkamtibmas yang tetap kondusif di kabupaten Simeulue.

“Adapun tujuan saya ke Polres Simeulue adalah untuk merajut atau menampung aspirasi dari Polres Simeulue sehingga hal itu nantinya dapat saya sampaikan kepada pimpinan kami di DPR RI.

Diakhir melakukan Kunjungan kerja, Nasir Djamil memberikan penghargaan kepada Kapolres Simeulue AKBP Jatmiko, SH.,MH sebagai cenderamata dari DPR RI. (M.Irwan)

Berita Terkait

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI
Kapasitas Fiskal Rendah Jadi Tantangan Utama Penyusunan RKPD Lumajang 2027
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pimpin Apel Perdana 2026, Wali Kota Probolinggo Tekankan Penguatan Kinerja ASN

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:34 WIB

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:24 WIB

Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB