Sinergi Bhabinkamtipmas dan Babinsa Kemusu Ingatkan Warga Lewat Penegakan Prokes 

Selasa, 30 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOYOLALI, detikkota.com – Dua Babinsa Koramil 18 Kemusu Kodim 0724/ Boyolali Serka Wagiyanto dan Serda Muhammad Rosyid bersama Polsek Kemusu laksanakan operasi yustisi diwilayah binaan dalam rangka upaya penegakan disiplin protokol kesehatan yang digelar dijalan Dukuh Klewor RT 02 Rw 02 Desa Klewor Kecamatan Kemusu Kabupaten Boyolali, Selasa (30/11/2021).

Kegiatan ini dilaksanakan demi menegakan protokol kesehatan. Sebab kunci untuk memutus mata rantai Covid-19 adalah dengan menerapakan protokol kesehatan dengan menggelar operasi yustisi ditempat tempat umum diwilayah.

Babinsa Serka Wagiyanto mengatakan bahwa dengan operasi yustisi yang dilaksanakan masih saja ada beberapa warga masyarakat yang tidak mengunakan masker pada saat beraktivitas, dan sebagai petugas kami memberikan teguran dan pemahaman sekaligus menyampaikan himbaun protkes kepada masyarakat yang terjaring terkait masalah kesehatan di masa pandemi Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Himbaun yang kami sampaikan kepada pelanggar protkes yaitu 5 M agar disiplin memakai masker, menjaga jarak mencuci tangan, dan menghindari kerumunan, serta mengurangi mobilitas yang tujuannya tak lain agar masyarakat yang melanggar dapat meningkatkan kesadarannya ditengah pandemi sekarang ini sehingga kedepannya kami berharap mereka dapat lebih mematuhi protokol kesehatan,” tutup Babinsa. (Agus Kemplu)

Berita Terkait

Bupati Ipuk Sambut Baik Arahan Presiden Prabowo untuk Perpanjangan Kereta Cepat ke Banyuwangi
Satpas Polres Sumenep Tingkatkan Pelayanan Masyarakat Melalui Program Polisi Menyapa
Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep
Wali Kota Eri Cahyadi Sambut Delegasi 17 Negara dalam Peringatan 70 Tahun KAA di Surabaya
PB ISSI Beri Penghargaan untuk Banyuwangi, Apresiasi Konsistensi Kembangkan Sport Tourism
BMKG Imbau Warga Jatim Waspadai Cuaca Ekstrem, Lumajang Masuk Daerah Rawan
DLH Surabaya Selidiki Fenomena Ikan Mabuk di Banyu Urip dan Kalimas, Diduga Akibat Penurunan Kadar Oksigen
Siswa SDN Tamberu 2 Belajar di Tenda Dekat TPA, DPRD Pamekasan Desak Solusi Cepat

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 12:18 WIB

Bupati Ipuk Sambut Baik Arahan Presiden Prabowo untuk Perpanjangan Kereta Cepat ke Banyuwangi

Rabu, 5 November 2025 - 11:12 WIB

Satpas Polres Sumenep Tingkatkan Pelayanan Masyarakat Melalui Program Polisi Menyapa

Senin, 3 November 2025 - 15:18 WIB

Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep

Jumat, 31 Oktober 2025 - 10:22 WIB

Wali Kota Eri Cahyadi Sambut Delegasi 17 Negara dalam Peringatan 70 Tahun KAA di Surabaya

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:50 WIB

PB ISSI Beri Penghargaan untuk Banyuwangi, Apresiasi Konsistensi Kembangkan Sport Tourism

Berita Terbaru

Petani di Desa Pakandangan Barat, Kecamatan Bluto, mulai menanam jagung di awal musim hujan.

Daerah

Awal Musim Hujan, Petani di Sumenep Mulai Tanam Jagung

Kamis, 6 Nov 2025 - 17:35 WIB