Babinsa, Pantau Stabilitas Harga Pupuk dan Racun Serta Ajak Masyarakat Terapkan Protkes

Rabu, 28 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SOLOK, detikkota.com – Babinsa Koramil 10/Lembah Gumanti, Kodim 0309/Solok, Serka Nofriandi bersama Koptu Doni Arianto melaksanakan pengecekan harga pupuk dan racun di kios tumbutan air di Jorong Sipadiah, Nagari Salimpat, Kecamatan Lembah Gumanti, Kabupaten Solok, Selasa (27/10/2020).

“Tujuan saya, mengecek harga pupuk dan racun di pasar-pasar maupun kios adalah langkah awal deteksi dini, tentang adanya kenaikan harga dan langkahnya pupuk, dihadapkan mengenai penyebaran Covid-19 dan juga,” kata Serka Nofriandi.

Adapun kegiatan lain adalah memberikan himbauan kepada pedagang maupun pembeli agar selalu mematuhi 3M, Memakai masker, Mencuci tangan dan Menjaga jarak serta bagi pedagang agar menyiapkan sarana cuci tangan dalam rangka penanggulangan penyebaran dan penularan Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami mengajak bersama-sama untuk mentaati anjuran dari Pemerintah, memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Dengan mengikuti anjuran Pemerintah, maka kita turut andil dalam memutus mata rantai penyebaran virus Corona,” pungkasnya. (S/Red)

Berita Terkait

Polres Sumenep Gelar Sidang BP4R sebagai Bekal Anggota Jelang Pernikahan
BMKG Peringatkan Potensi Cuaca Ekstrem 13–19 Januari 2026, Waspada Hujan Lebat dan Angin Kencang
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja
Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar
Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas
Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:30 WIB

Polres Sumenep Gelar Sidang BP4R sebagai Bekal Anggota Jelang Pernikahan

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:18 WIB

BMKG Peringatkan Potensi Cuaca Ekstrem 13–19 Januari 2026, Waspada Hujan Lebat dan Angin Kencang

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:37 WIB

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:38 WIB

Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar

Senin, 12 Januari 2026 - 11:47 WIB

Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas

Berita Terbaru

Bupati Bangkalan Lukman Hakim saat meresmikan program Bus Sekolah Gratis di Pendopo Agung Bangkalan, Kamis (15/01/2026).

Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Resmi Luncurkan Bus Sekolah Gratis Tahun 2026

Kamis, 15 Jan 2026 - 11:34 WIB