Barak Bangsa Banyuwangi Berikan Tali Asih Ke Korban Bencana Banjir Kalibaru

Rabu, 9 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Dampak Bencana Banjir Bandang di Kecamatan Kalibaru Banyuwangi, DPC Barak Bangsa Kabupaten Banyuwangi menyalurkan bantuan tunai kepada masyarakat terdampak banjir, penyaluran bantuan tersebut di salurkan melalui Posko PKB yang berada di Kalibaru, Rabu (09/11/2022).

Penyaluran Bantuan yang di berikan oleh Yahya Alkhaton selaku ketua DPC Barak Bangsa Banyuwangi yang di dampingi langsung oleh Ketua Dewan penasehat Barak Bangsa Tupang Soedargo di Posko Bencana Alam PKB yang di terima langsung oleh Jazaiyatul Afifah selaku Ketua DPAC PKB Kalibaru sekaligus juga ketua posko Bencana alam PKB di Kalibaru.

Yahya Alkhaton selaku ketua DPC Barak Bangsa Banyuwangi Menegaskan bahwa bantuan tersebut disalurkan sebagai wujud empati dan kepedulian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sudah menjadi tugas kita bersama untuk saling membantu bagi mereka yang membutuhkan, semoga ini menjadi berkah untuk kita semua,” jelasnya.

Banjir yang terjadi akibat intensitas hujan yang tinggi pada Kamis (3/11) sore hingga malam itu menyebabkan puluhan rumah warga mengalami kerusakan dan beberapa jembatan yang menjadi akses warga putus.

“Semoga dengan apa yang telah kita berikan dapat sedikit meringankan beban dan membangkitkan mental mereka para korban,” tambahnya.

Selain bantuan tunai Barak Bangsa Banyuwangi juga memberikan paket sembako yang disalurkan melalui posko PKB yang berada di lokasi bencana kalibaru.

“Semoga Bantuan yang kami serahkan kepada warga masyarakat Desa Kalibaru wetan Kecamatan Kalibaru Banyuwangi bisa bermanfaat dan bisa meringankan beban hidup sehari hari,” ucap Penasehat barak bangsa Tupang Soedargo menambahkan. (ar)

Berita Terkait

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI
Situs Selogending Lumajang, Jejak Peradaban Megalitikum dan Warisan Nilai Leluhur
Lumajang Gelar Pameran Tosan Aji Nusantara, Dorong Pelestarian Budaya dan Identitas Bangsa
Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 11:30 WIB

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Januari 2026 - 11:28 WIB

Situs Selogending Lumajang, Jejak Peradaban Megalitikum dan Warisan Nilai Leluhur

Sabtu, 10 Januari 2026 - 20:36 WIB

Lumajang Gelar Pameran Tosan Aji Nusantara, Dorong Pelestarian Budaya dan Identitas Bangsa

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Berita Terbaru

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bangkalan, Zainal Alim, mewakili Sekda Bangkalan saat memberikan sambutan pada Musyawarah Wilayah VI RAPI Wilayah 1301 Bangkalan di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Bangkalan, Minggu (11/1/2026).

Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Jan 2026 - 11:30 WIB