Bung Karno : Jangan Mewarisi Abu Sumpah Pemuda, tapi Warisilah Api Sumpah Pemuda

Rabu, 28 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

detikkota.com – Sumpah Pemuda hari ini, camkan kata-kata Bung Karno ini: “Jangan Mewarisi Abu Sumpah Pemuda, tapi Warisilah Api Sumpah Pemuda”.

Dengan semangat Sumpah Pemuda, mari kita bangun bangsa yang besar ini dengan semangat persatuan yang membara.

Kita wujudkan Indonesia yang maju dan penuh kebanggaan di mata dunia, bagi kita dan bagi anak cucu cicit kita.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selamat Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2020!

Para pemuda, siapkan dirimu berkarya untuk Indonesia?

Peringatan Sumpah Pemuda tahun ini dilaksanakan dalam suasana pandemi yang masih berlangsung.

Kondisi ini menjadi momentum yang mampu menggerakkan Pemuda Indonesia untuk terus bersatu dan bangkit.

Bersatu, bergotong-royong untuk kembali bangkit. Mari bangkit bersama dan terus pantang menyerah untuk mencapai kemajuan.

Selamat Hari Sumpah Pemuda ke-92. Pemuda Indonesia Bersatu dan Bangkit.

Kami bangga terlahir sebagai INDONESIA.

Bertanah Air, Berbangsa, dan Berbahasa Indonesia.

SELAMAT HARI SUMPAH PEMUDA.

(Dw.A/Red)

Berita Terkait

Video Viral Orang Tua Murid di Sumenep Keluhkan Menu MBG Anak Tak Dimakan
Alissa Wahid: 221 Ribu Jamaah Haji Indonesia Bergantung pada Dedikasi Petugas
Kapolres Sumenep Sosialisasikan DIPA 2026, Tekankan Pengelolaan Anggaran Akuntabel
Bupati Bangkalan Temui Massa Aksi HMI, Dengarkan Aspirasi Mahasiswa di Depan Kantor Pemkab
Ketua TP PKK Lumajang Dorong Dunia Modeling Jadi Sarana Promosi Budaya Lokal
Pengajuan Kerja Sama Publikasi Media di Diskominfo Purwakarta Dinilai Rumit dan Berbelit
Sumur Bor Keluarkan Gas Mudah Terbakar di Banyuates Sampang, Polisi Hentikan Pengeboran
Warga Kepulauan Tertahan Akibat Cuaca Ekstrem, Baznas Sumenep Langsung Salurkan Logistik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 10:58 WIB

Alissa Wahid: 221 Ribu Jamaah Haji Indonesia Bergantung pada Dedikasi Petugas

Senin, 19 Januari 2026 - 18:43 WIB

Kapolres Sumenep Sosialisasikan DIPA 2026, Tekankan Pengelolaan Anggaran Akuntabel

Senin, 19 Januari 2026 - 15:49 WIB

Bupati Bangkalan Temui Massa Aksi HMI, Dengarkan Aspirasi Mahasiswa di Depan Kantor Pemkab

Minggu, 18 Januari 2026 - 18:15 WIB

Ketua TP PKK Lumajang Dorong Dunia Modeling Jadi Sarana Promosi Budaya Lokal

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:42 WIB

Pengajuan Kerja Sama Publikasi Media di Diskominfo Purwakarta Dinilai Rumit dan Berbelit

Berita Terbaru