Destinasi Wisata Festival Gethek Desa Karangdoro Unik Dan Menarik

Selasa, 21 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Festival Gethek yang telah berjalan selama 5 hari di desa karangdoro, kecamatan Tegalsari, kebupaten Banyuwangi, yang telah di gelar sejak tanggal 17 Desember oleh pihak pemdes karangdoro antusias di ikuti oleh semua pihak dan kalangan, Selasa (21/12/2021).

Selain festival gethek gelaran tersebut juga di isi dengan kegiatan Bazar yang di dominasi pihak lokal dengan memasarkan jajanan maupun makanan ciri khas daerah hasil produk rumahan dan kelompok UMKM kecamatan Tegalsari.

Atusias masyarakat karangdoro pun di benarkan oleh Ketua festival gethek Hendro Wibowo mengatakan bahwa dari peserta gethek sendiri ada 60 dan belum lagi peserta bazarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pada tahun ini peserta festival gethek sebanyak 64 Rt tanpa di pungut biaya pendaftaran. Sementara untuk peserta Basar hampir 100 lapak dengan ciri khas masing masing termasuk produk UMKM Se- kecamatan Tegalsari,” kata Hendro.

Hendro menambahkan, Ada dua kategori dalam Ajang festival gethek, yang pertama kategori kecematan dan yang selanjutnya kategori keindahan, nantinya dari masing masing kategori tersebut di ambil 4 nominasi terbaik,” paparnya.

” Sehingga pada puncak acara besok ada 8 juara yang meributkan hadiah tropi maupun Tabanas maka, pada gelaran festifal yang telah di agendakan tiap tahun ini akan tetap berjalan sesuai dengan harapan kita semua,” ungkapnya.

Hendro menjelaskan bahwa anggran ayang tahun ini sebenarnya sangat minim namun pihak panitia harus tetap melaksanakan kegiatan Yang telah menjadi agenda tahunan.

” Untuk anggaran sendiri kami tidak mampu berbuat apa apa di karnakan momennya berketapan dalam suasana pendemik, untungnya pihak anggota panitia legowo dan menerapkan sistem swadaya bersama sama yang terpenting destinasi wisata yang di miliki karangdoro yakni salah satunya festival gethek ini mampu menjadi wisata tahunan yang memiliki ciri khas unik di Banyuwangi.” Pungkasnya. ( her)

Berita Terkait

Hari Gizi Nasional, Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Tekankan Gizi sebagai Fondasi Ketahanan Bangsa
Beasiswa Pemuda Tangguh Tak Tepat Sasaran, Wali Kota Surabaya Minta Evaluasi Menyeluruh
Dua Pekerja Tewas Terjatuh dari Cerobong PLTU Sukabangun, Manajemen PLN NPS Disorot
Pangkas Anggaran Publikasi, Ketua PJI Purwakarta Mahesa Jenar Ultimatum Kominfo dan Siap Gelar Aksi Massa
Wartawan di Purwakarta Kecewa, Kerja Sama Media TA 2025 Diskominfo Gagal Bayar
Durian Merah Banyuwangi Resmi Kantongi Sertifikat Indikasi Geografis
Video Viral Orang Tua Murid di Sumenep Keluhkan Menu MBG Anak Tak Dimakan
Kapolres Sumenep Sosialisasikan DIPA 2026, Tekankan Pengelolaan Anggaran Akuntabel

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 11:44 WIB

Hari Gizi Nasional, Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Tekankan Gizi sebagai Fondasi Ketahanan Bangsa

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:41 WIB

Dua Pekerja Tewas Terjatuh dari Cerobong PLTU Sukabangun, Manajemen PLN NPS Disorot

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:57 WIB

Pangkas Anggaran Publikasi, Ketua PJI Purwakarta Mahesa Jenar Ultimatum Kominfo dan Siap Gelar Aksi Massa

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:56 WIB

Wartawan di Purwakarta Kecewa, Kerja Sama Media TA 2025 Diskominfo Gagal Bayar

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:28 WIB

Durian Merah Banyuwangi Resmi Kantongi Sertifikat Indikasi Geografis

Berita Terbaru

Bupati Sumenep Achmad Fauzi Wongsojudo melantik Komisioner Komisi Informasi Kabupaten Sumenep di Pendopo Keraton Sumenep.

Pemerintahan

Bupati Sumenep Lantik Komisioner Komisi Informasi Kabupaten Sumenep

Jumat, 23 Jan 2026 - 21:09 WIB