Jelang Kompetisi Romance FC Gelar Latihan Rutin di Menara Futsal

Minggu, 10 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Tim futsal Romance Fc saat menggelar latihan

Foto: Tim futsal Romance Fc saat menggelar latihan

SURABAYA detikkota.com– Futsal merupakan olahraga yang sangat digemari di dunia. Setidaknya puluhan klub sepakbola amatir tumbuh hingga saat ini

Bermain futsal tidak hanya bermanfaat untuk menjaga kesehatan dan menyalurkan hobi, tetapi juga ajang merekatkan tali silaturahmi dengan teman
Karena semangat itu pula, pada Sabtu (09/10/2021) berlangsung latihan rutin futsal Romance FC

Sebagaimana dikatakan oleh Cak Leg Rio Futsal kelihatan mudah dimainkan karena hanya sebatas menendang bola ke posisi gawang lawan. Namun, bermain sepak bola membutuhkan konsentrasi. Olahraga ini menguji kecepatan dan ketepatan berfikir. Pada saat itulah, kita perlu koordinasi antara mata, pikiran, dan anggota tubuh lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ketika main futsal , kita pasti akan mengalami yang namanya menyerang dan bertahan. Ketika kurang konsentrasi, bakal membuat blunder yang cukup merugikan tim sendiri,” ujar Cak Leg Rio

Sementara Cak Leg Rio mengatakan bahwa kehadiran timnya dalam laga persahabatan di lapangan stadion Menara Futsal WadungAsri , Sidoarjo, kali ini selain bertujuan menjalin persatuan dan kesatuan serta silaturahim komunikasi dan kebersamaan antar tim. Tidak hanya saat pertandingan tetapi juga diluar pertandingan.

“Ini adalah pertandingan persahabatan,tetapi yang terpenting bukan menang dan kalah tapi bisa terjalin komunikasi dan kebersamaan antara kedua tim,” ucap Cak Leg Rio

Cak Leg Riopemain dari Romance FC lainnya mengatakan selain untuk menyalurkan hobi dalam bidang olahraga Futsal, juga dalam rangka mempererat tali silaturahmi sesama klub komunitas Futsal “Kita disamping menyalurkan hobi sama-sama, sekaligus mengeratkan hubungan dengan sahabat-sahabat kita sesama komunitas pecinta futsal di Kota Pahlawan

Permainan kawan kawan Romance FC juga sudah bagus, terpenting kita cari keringatlah biar tetap bugar,” tutur pria murah senyum ini

“Malam ini kita nostalgia dengan kawan-kawan. Selain komunikasi dan persahabatan memang hal yang penting, tetap bugar juga menjadi alasan kita semua kumpul di sini,” pungkas Cak Leg Rio.(Redho)

Berita Terkait

Wali Kota Malang Tanam 3.000 Bibit Cabai untuk Kendalikan Inflasi Daerah
IPM Probolinggo Naik 1,13 Persen, Tembus Peringkat 12 di Jawa Timur
Wali Kota Surabaya Instruksikan Percepatan Proyek Infrastruktur Pengendali Banjir
Pembangunan TPT di Cisereuh Diduga Asal-Asalan, Menuai Sorotan Tajam
Awal Musim Hujan, Petani di Sumenep Mulai Tanam Jagung
Pekerjaan Drainase di Desa Cibebber Purwakarta Dinilai Berkualitas dan Sesuai Spesifikasi
Satlantas Polres Sumenep Edukasi Wajib Pajak Terkait Prosedur STNK di KB Samsat
Ketua P4TM Haji Her Raih Penghargaan Figur Akselerator Kemajuan 2025 di detikJatim Awards

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 12:41 WIB

Wali Kota Malang Tanam 3.000 Bibit Cabai untuk Kendalikan Inflasi Daerah

Jumat, 7 November 2025 - 10:45 WIB

IPM Probolinggo Naik 1,13 Persen, Tembus Peringkat 12 di Jawa Timur

Jumat, 7 November 2025 - 10:43 WIB

Wali Kota Surabaya Instruksikan Percepatan Proyek Infrastruktur Pengendali Banjir

Kamis, 6 November 2025 - 19:57 WIB

Pembangunan TPT di Cisereuh Diduga Asal-Asalan, Menuai Sorotan Tajam

Kamis, 6 November 2025 - 17:35 WIB

Awal Musim Hujan, Petani di Sumenep Mulai Tanam Jagung

Berita Terbaru

Wali Kota Probolinggo dr. Aminuddin saat sambuatan dalam penyerahan piagam penghargaan Adiwiyata kepada perwakilan sekolah penerima di Aula Bestari DLH Kota Probolinggo, Jumat (7/11/2025).

Pemerintahan

16 Sekolah di Probolinggo Raih Penghargaan Adiwiyata 2025

Jumat, 7 Nov 2025 - 13:44 WIB