Pastikan Keamanan Polres Sumenep Cek Pospam Gereja Katolik Maria Gunung Garmel

Jumat, 25 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Polres Sumenep lakukan pengecekan Gereja Katolik Maria Gunung Garmel di Jl. Slamet Riyadi No. 33 Bereksosok, Pabian, Kecamatan Kota, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, Kamis (24/12/2020).

Polres Sumenep beserta rombongan melaksanakan pengecekan kesiapan prosedur protokol kesehatan menjelang Natal, juga memberikan makanan serta minuman untuk penambah energi di pospam Gereja Katolik Maria Gunung Garmel.

“Giat pengecekan Prosedur Protokol Kesehatan menjelang natal ini dalam rangka agar pelaksanaan natal bisa berlangsung aman dan tertib sesuai dengan Prosedur Protokol Kesehatan,” ujar AKBP Darman, S.I.K, Kapolres Sumenep, Kamis (24/12).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Juga dilakukan pengecekan suhu tubuh sebelum masuk Gereja serta menjaga jarak dengan menempati kursi-kursi sesuai petunjuk Panitia atau Pengurus Gereja.

“Agar pelaksanaan natal bisa berlangsung aman dan tertib sesuai dengan Prosedur Protokol Kesehatan yaitu para Jemaat memakai masker, mencuci tangan dengan benar menggunakan sabun,” tutupnya. (fer/red)

Berita Terkait

Myze Fun Run 2025 Sukses Digelar, Ratusan Peserta Meriahkan Ajang Lari di Sumenep
Said Abdullah Sport Center Diresmikan, Bupati Bangkalan Sebut sebagai Ruang Mimpi Generasi Muda Madura
Pemkab Lumajang Larang Pengungsian Liar dan Posko Tidak Resmi Selama Darurat Erupsi Semeru
Pemkab Lumajang Tegaskan Pentingnya Validasi Data Pengungsi untuk Efisiensi Dapur Umum
Pemkab dan Pemprov Jatim Tinjau Penanganan Dampak Erupsi Semeru
Aktivitas Semeru Meningkat Tajam, Pendakian Ditutup dan Evakuasi Dilakukan
Konten Pariwisata Lumajang Jadi yang Terfavorit dalam RRI Awards 2025
Bangkalan Bersyukur, Gelar Pahlawan Nasional untuk KH. Kholil Dirayakan dengan Kirab

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 10:56 WIB

Myze Fun Run 2025 Sukses Digelar, Ratusan Peserta Meriahkan Ajang Lari di Sumenep

Sabtu, 22 November 2025 - 23:59 WIB

Said Abdullah Sport Center Diresmikan, Bupati Bangkalan Sebut sebagai Ruang Mimpi Generasi Muda Madura

Sabtu, 22 November 2025 - 11:21 WIB

Pemkab Lumajang Larang Pengungsian Liar dan Posko Tidak Resmi Selama Darurat Erupsi Semeru

Sabtu, 22 November 2025 - 11:18 WIB

Pemkab Lumajang Tegaskan Pentingnya Validasi Data Pengungsi untuk Efisiensi Dapur Umum

Jumat, 21 November 2025 - 11:10 WIB

Pemkab dan Pemprov Jatim Tinjau Penanganan Dampak Erupsi Semeru

Berita Terbaru