Penerima Program Bedah Rumah Dari BSPS Kebingungan

Selasa, 18 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – program bedah rumah dari BSPS (Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya ) yang kini telah berlangsung di Kabupaten Banyuwangi, menjadi sorotan LSM Aliansi Rakyat Banyuwangi.

Menurut, Nanang Hariyanto, Anggota LSM ARB ketika dikonfirmasi mengatakan, bahwa program BSPS justru membuat bingung penerima

“ini justru membuat bingung penerima program, selain jangka waktu pengerjaan yang molor sehingga pemilik rumah bingung tinggal sementara, juga dalam hal ini kami menganggap justru penerima terbebani jika bantuan habis namun rumahnya masih belum selesai sehingga penerima bantuan harus merogih kocek pribadi untuk menyelesaikan rumahnya.” ungkap pria yang akrab dengan panggilan cemenk ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Masih menurut Cemenk, Harusnya progran rersebut dikaji ulang

“harusnya progran rersebut di kaji ulang dengan matang, saya yakin tujuannya baik, namun jangan sampai membebani penerima nantinya.” tegasnya.

Sayangnya Pendamping BSPS di kabupaten Banyuwangi masih belum dapat di konfirmasi. (har)

Berita Terkait

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:12 WIB

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:07 WIB

Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB