Peringatan Hari Guru Nasional di TK Al Bukhori

Rabu, 24 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Sudah sepantasnya Guru mendapatkan julukan Pahlawan tanpa tanda jasa,karena ketulusannya dalam mendidik,serta mencetak anak yang sebelumnya belum bisa baca tulis sampai tercapai cita – citanya.

Seperti di Sekolah Taman Kanak – Kanak ( TK ) Al – Bukhori yang berada di Dusun Sumberwadung Desa Kaligondo Genteng,memperingati hari guru pada hari Rabu 25 November 2021.

Dalam peringatan ini anak – anak memberikan ucapan selamat kepada para guru pengajarnya yang ada di sekolah. seperti biasanya sebelum masuk kelas para murid selalu diajarkan berdoa dulu sebelum masuk dalam kelas,lalu bersalaman langsung masuk kelas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun kali ini berbeda yang dilakukan anak justru membuat para dewan guru sangat terharu,betapa tidak sambil bersalaman tanpa ada yang menyuruh setiap murid mengucapkan “Selamat Hari Guru Bu.”Sembari masuk ke kelasnya masing – masing.

Yang namanya anak pasti berbeda persepsinya,dikiranya salah satu gurunya ada yang merayakan Ulang tahun.

Farah contohnya bertanya pada salah guru pengajarnya ” katanya Bu guru ulang tahun tapi kok ngak ada kue ulang tahunya.” Ucap Farah sambil senyum manja.’

Untuk memeriahkan acara ini anak – anak setelah masuk dalam kelas untuk menaruh tasnya, diajak bermain sambil menggambar diluar kelas yang mana peralatannya sudah di sediakan oleh dewan guru.

Nur hidayati Selaku Kepala Sekolah mengucapkan banyak terimakasih pada pada anak didiknya,juga pada orang tua tanpa ada dukungan dari orang tua murid kami bukan siapa siapa,yang mana di setiap kegiatan berkenan untuk selalu memperhatikan tumbuh kembang kemajuan pendidikan anaknya.

Semoga kelak anak – anak selalu menghormati dan menghargai pada guru baik dari tingkat TK sampai ke perguruan tinggi bahkan sampai jadi orang sukses,karena tanpa guru semuanya tiada artinya.dan supaya berkah dalam dirinya.”Pungkas Nur Hidayati.(Noo)

Berita Terkait

Bupati Ipuk Sambut Baik Arahan Presiden Prabowo untuk Perpanjangan Kereta Cepat ke Banyuwangi
Satpas Polres Sumenep Tingkatkan Pelayanan Masyarakat Melalui Program Polisi Menyapa
Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep
Wali Kota Eri Cahyadi Sambut Delegasi 17 Negara dalam Peringatan 70 Tahun KAA di Surabaya
PB ISSI Beri Penghargaan untuk Banyuwangi, Apresiasi Konsistensi Kembangkan Sport Tourism
BMKG Imbau Warga Jatim Waspadai Cuaca Ekstrem, Lumajang Masuk Daerah Rawan
DLH Surabaya Selidiki Fenomena Ikan Mabuk di Banyu Urip dan Kalimas, Diduga Akibat Penurunan Kadar Oksigen
Siswa SDN Tamberu 2 Belajar di Tenda Dekat TPA, DPRD Pamekasan Desak Solusi Cepat

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 12:18 WIB

Bupati Ipuk Sambut Baik Arahan Presiden Prabowo untuk Perpanjangan Kereta Cepat ke Banyuwangi

Rabu, 5 November 2025 - 11:12 WIB

Satpas Polres Sumenep Tingkatkan Pelayanan Masyarakat Melalui Program Polisi Menyapa

Senin, 3 November 2025 - 15:18 WIB

Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep

Jumat, 31 Oktober 2025 - 10:22 WIB

Wali Kota Eri Cahyadi Sambut Delegasi 17 Negara dalam Peringatan 70 Tahun KAA di Surabaya

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:50 WIB

PB ISSI Beri Penghargaan untuk Banyuwangi, Apresiasi Konsistensi Kembangkan Sport Tourism

Berita Terbaru