Sertijab Kapolsek Gambiran di Rupatama Polresta Banyuwangi

Sabtu, 30 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Upacara Serah terima jabatan (sertijab) hari ini sabtu (30/10/21) di laksanakan di Aula rupatama polresta banyuwangi.Kali ini Sertijab Kepala Polsek Gambiran tersebut dipimpin langsung oleh Kapolresta Banyuwangi AKBP Nasrun Pasaribu.

Sejumlah anggota Polsek jajaran, Kabag, Kasat, Kanit dilingkungan Polresta Banyuwangi menjadi saksi prosesi serah terima jabatan yang di mulai pukul 08.00.wib

Perwira yang menjalani mutasi jabatan saat ini adalah Kapolsek gambiran AKP Suryono Bakti yang akan mengisi jabatan baru sebagai Bhayangkara Penyelia Bagren Polresta Banyuwangi, dan AKP Setyo Widodo yang sebelumnya merupakan Pama Polda Jatim akan menempati jabatan barunya sebagai kapolsek gambiran

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutanya kapolresta banyuwangi AKBP Nasrun Pasaribu menyapa anggota polresta banyuwangi yang ikut hadir dlam acara sertijab tersebut. Kapolresta juga menjelaskan kepada Wakapolresta, Kabag, Kasat, dan Kapolsek jajaran bahwa tour of duty merupakan perubahan siklus untuk kepentingan organisasi. Menurutnya, dalam melaksanakan tugas ada masanya,serta penyegaran dari satu tempat ketempat lainya

“Kepada kapolsek gambiran saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya beserta istri selama pl menjadi Kapolsek Gambiran telah berbuat baik, bagus, dan berdedikasi tinggi,dan selalu mengutamakan kepentingan masyarakat khusuanya wilayah hukum desa gambiran sehingga bisa menjadi contoh yang baik. Semoga anda bergabung menjadi penyelia dapat membantu Pak Kabagren dalam melaksanakan tugas,” ucap kapolresta banyuwangi

Selain itu Kapolresta banyuwangi juga memerintahkan untuk pejabat yang baru hari ini dalam waktu 1 X 24 jam untuk mengenal situasi ,keadaan wilayah dan perkembangan Covid-19 dengan segala potensi yang ada.

“Kabag SDM jika ada anggota yang mau pensiun, persiapkan anggota kita untuk menggantikan. Disini banyak itu yang AKP, Iptu senior, dan balok satu setengah untuk diusulkan,” pungkas AKBP Nasrun.(noo)

Berita Terkait

BMX Supercross 2025 Resmi Ditutup, Banyuwangi Perkuat Reputasi Sport Tourism
Ops Zebra Semeru 2025 Resmi Digelar, Polres Sumenep Perketat Pengawasan Lalu Lintas Jelang Operasi Lilin
Martins Emils Kuasai Men Elite, Amellya Nur Sifa Unggul di Women Elite Banyuwangi BMX Supercross 2025
Banyuwangi BMX Supercross 2025 Resmi Dibuka, Diikuti 207 Rider dari Berbagai Negara
Akhir Pekan Ini, Banyuwangi Gelar BMX Supercross 2025, Satu-satunya Ajang Resmi UCI di Indonesia
Surabaya–Inggris Jalin Kerja Sama, 10 Sekolah Mulai Implementasi Program Pengurangan Sampah Plastik
78 Personel Polres Sumenep Ikuti Ujian Beladiri Polri untuk Kenaikan Pangkat Periode 1 Januari 2025
Polres Pamekasan Amankan Lima Pelaku Tambahan Kasus Pengeroyokan di Depan Masjid Asy Syuhada

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 08:40 WIB

BMX Supercross 2025 Resmi Ditutup, Banyuwangi Perkuat Reputasi Sport Tourism

Senin, 17 November 2025 - 08:30 WIB

Ops Zebra Semeru 2025 Resmi Digelar, Polres Sumenep Perketat Pengawasan Lalu Lintas Jelang Operasi Lilin

Minggu, 16 November 2025 - 09:17 WIB

Martins Emils Kuasai Men Elite, Amellya Nur Sifa Unggul di Women Elite Banyuwangi BMX Supercross 2025

Sabtu, 15 November 2025 - 14:46 WIB

Banyuwangi BMX Supercross 2025 Resmi Dibuka, Diikuti 207 Rider dari Berbagai Negara

Jumat, 14 November 2025 - 08:56 WIB

Akhir Pekan Ini, Banyuwangi Gelar BMX Supercross 2025, Satu-satunya Ajang Resmi UCI di Indonesia

Berita Terbaru

Proyek pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) atau dapur Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlokasi di Jl. Adirasa Desa Kolor, Kecamatan Kota, Kabupaten Sumenep

Daerah

Pelaksana Proyek Dapur Gizi Diduga Tahan Upah Pekerja

Senin, 17 Nov 2025 - 13:51 WIB