Ketua Muslimat NU Pragaan Apresiasi TNI Polri dan Banser dalam Menjaga Ketertiban dan Keamanan Jelang Lebaran

Senin, 8 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Kerapkali mengirim foto kerja pengamanan di group info pembangunan Pragaan, Nyai Najmah Hidayati Ketua PAC Muslimat NU (Pimpinan Anak Cabang Muslimat NU) Pragaan mengapresiasi positif kerja Polsek Prenduan, Koramil dan Banser Pragaan.

“Ketika kepolisian menyatu dengan Banser NU, ini sebuah kolaborasi yang luar biasa. Jika ini terus terbangun, maka keamanan dan kondusifitas akan terjaga,” tulisnya di group Info Pembangunan, Senin (08/04/2024).

Diketahui, Polsek Prenduan dan Koramil Pragaan dalam pengamanan ketupat kali ini menggandeng Banser Nahdlatul Ulama. Selain bertugas di posko yang berada di Prenduan, malam hari petugas keliling termasuk bertandang ke perbatasan Sumenep Pamekasan tempat mangkal para pemuda dan pemudik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Operasi Ketupat ini akan dilakukan selama 13 hari, dimulai dari tanggal 4 hingga 16 April 2024. Operasi ini merupakan upaya bersama untuk menjaga keamanan dan ketertiban selama masa mudik dan perayaan Idul Fitri 1445 H.

Karena hal itulah, Nyai Najmah memberikan semangat Bravo Polsek Prenduan, Koramil dan Banser NU Pragaan.

Tak hanya itu Pengasuh Ponpes Darul Ulum Pao Prenduan ini juga mengucapkan kata selamat menyambut hari raya Idul Fitri 1445 H, mohon maafkan kami lahir batin.

“Sampai berjumpa kembali dengan ramadhan-ramadhan selanjutnya, insya Allah,” pungkasnya mengakhiri.

Berita Terkait

Kasatpol PP Purwakarta Tetap Menjabat di Tengah Mutasi Sejak Era Dedi Mulyadi
Penataan Birokrasi, Pemkab Sumenep Rotasi Pejabat Eselon II dan IV
Bupati Bangkalan Tekankan Penguatan Sinergi Forkopimda pada Pisah Kenal Kapolres
PUTR Sumenep Sediakan Layanan Sedot Tinja Resmi dengan Tarif Rp350 Ribu
Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI
Situs Selogending Lumajang, Jejak Peradaban Megalitikum dan Warisan Nilai Leluhur
Lumajang Gelar Pameran Tosan Aji Nusantara, Dorong Pelestarian Budaya dan Identitas Bangsa
Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:02 WIB

Kasatpol PP Purwakarta Tetap Menjabat di Tengah Mutasi Sejak Era Dedi Mulyadi

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:45 WIB

Penataan Birokrasi, Pemkab Sumenep Rotasi Pejabat Eselon II dan IV

Senin, 12 Januari 2026 - 11:44 WIB

PUTR Sumenep Sediakan Layanan Sedot Tinja Resmi dengan Tarif Rp350 Ribu

Minggu, 11 Januari 2026 - 11:30 WIB

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Januari 2026 - 11:28 WIB

Situs Selogending Lumajang, Jejak Peradaban Megalitikum dan Warisan Nilai Leluhur

Berita Terbaru

Bupati Sumenep Achmad Fauzi Wongsojudo melantik dan mengambil sumpah pejabat hasil mutasi dan promosi ASN di Pendopo Agung Keraton Sumenep, Rabu (14/1/2026).

Pemerintahan

Penataan Birokrasi, Pemkab Sumenep Rotasi Pejabat Eselon II dan IV

Rabu, 14 Jan 2026 - 15:45 WIB