BSSN Sampaikan Pusat Data yang Terkena Serangan Siber Akan Segera Pulih

Selasa, 25 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, detikkota.com – Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) dan Kominfo meminta maaf atas serangan yang terjadi kepada server layanan publik. Mereka mengidentifikasi bahwa serangan tersebut merupakan ransomware.

Server yang mengalami gangguan yakni Pusat Data Nasional Sementara yang ada di Surabaya.

“Perlu kami sampaikan insiden PDS ini adalah serangan siber dalam bentuk ransomware dengan nama Brain Cipher Ransomware,” kata Kepala BSSN Letjen TNI Hinsa Siburian, Senin (24/06/2024) kemarin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hinsa menjelaskan ransomware ini merupakan pengembangan Ransomware lockbit 3.0 yang terbaru. Peretas juga meminta tebusan sebesar 8 juta USD atau sekitar Rp131 miliar.

Sejak 20 Juni 2024, serangan ini mengakibatkan Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) 2 mengalami gangguan di beberapa layanan publik salah satunya layanan imigrasi. Namun, per Senin (24/06/2024) server sudah mulai pulih sebagian.

Berita Terkait

1.933 Warga Terima Santunan Kematian, Pemkot Probolinggo Siapkan Skema Baru Tahun 2026
Gempa Bumi Bermagnitudo 4,2 Guncang Sumenep, BMKG: Akibat Aktivitas Sesar Aktif Bawah Laut
Pemkab Bangkalan Tegaskan Komitmen Lindungi PMI Purna dan Cegah Keberangkatan Non-Prosedural
16 Sekolah di Probolinggo Raih Penghargaan Adiwiyata 2025
Pemkab Pasuruan Terima Hibah Aset Rampasan Negara Senilai Rp1,3 Miliar dari KPK
Wali Kota Malang Tanam 3.000 Bibit Cabai untuk Kendalikan Inflasi Daerah
Pemkot Surabaya Siapkan Dana Pembinaan Rp5 Juta per RW untuk Dukung Kreativitas Anak Muda
Pemkab Sumenep dan PT Solusi Bangun Indonesia Jalin Kerja Sama Pemanfaatan RDF untuk Energi Alternatif

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 08:06 WIB

1.933 Warga Terima Santunan Kematian, Pemkot Probolinggo Siapkan Skema Baru Tahun 2026

Jumat, 7 November 2025 - 19:11 WIB

Pemkab Bangkalan Tegaskan Komitmen Lindungi PMI Purna dan Cegah Keberangkatan Non-Prosedural

Jumat, 7 November 2025 - 13:44 WIB

16 Sekolah di Probolinggo Raih Penghargaan Adiwiyata 2025

Jumat, 7 November 2025 - 13:41 WIB

Pemkab Pasuruan Terima Hibah Aset Rampasan Negara Senilai Rp1,3 Miliar dari KPK

Jumat, 7 November 2025 - 12:41 WIB

Wali Kota Malang Tanam 3.000 Bibit Cabai untuk Kendalikan Inflasi Daerah

Berita Terbaru