BPBD Pamekasan Petakan Potensi Bencana : dari Angin Kencang, Banjir Hingga Longsor

Jumat, 30 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAMEKASAN, detikkota.com – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pamekasan petakan potensi bencana yang ada di seluruh wilayah yang ada di Kabupaten Pamekasan.

Akmalul Firdaus, Kepala BPBD Kabupaten Pamekasan menyampaikan, pemetakan ini yaitu memasuki transisi musim pada saat ini, yakni dari musim kemarau ke musim penghujan.

“Untuk pemetakan potensi bencana diantaranya ada angin kencang, banjir/genangan air dan juga longsor,” ujarnya, Jumat (30/10/2020).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rinciannya kata Dia, pemetakan potensi ancaman bencana sebagai berikut :

Angin kencang : Kecamatan Tlanakan, Kecamatan Pademawu, Kecamatan Larangan dan Kecamatan Kadur.

Banjir/genangan air : Kecamatan Pamekasan dan Kecamatan Pademawu.

Longsor : Kecamatan Waru, Kecamatan Kadur, Kecamatan Pegantenan, Kecamatan Palengaan dan Kecamatan Batumarmar.

Masyarakat diminta waspada terhadap perubahan cuaca ekstrim ini, khususnya yang tinggal di wilayah potensi ancaman bencana alam tersebut.

“Jika terjadi bencana alam, segera hubungi aparat Pemerintah terdekat atau bisa langsung pada BPBD, sehingga kami bisa segera melakukan langkah-langkah kedaruratan,” pangkasnya. (Fauzi)

Berita Terkait

Ketua TP PKK Lumajang Dorong Dunia Modeling Jadi Sarana Promosi Budaya Lokal
MWCNU Kota Sumenep Gelar Konferensi, Teguhkan Arah Kemandirian Umat
Warga Pangeranan Asri Gelar Kerja Bakti, Dukung Program Bangkalan Bherse Onggu
DPW GASAK Sukabumi Kota Gelar Road Show DPC, Perkuat Silaturahmi dan Konsolidasi Organisasi
Kerja Sama Media dengan Diskominfo Purwakarta Dinilai Rumit, IWO Minta Sosialisasi Terbuka
Pengajuan Kerja Sama Publikasi Media di Diskominfo Purwakarta Dinilai Rumit dan Berbelit
Sumur Bor Keluarkan Gas Mudah Terbakar di Banyuates Sampang, Polisi Hentikan Pengeboran
Warga Kepulauan Tertahan Akibat Cuaca Ekstrem, Baznas Sumenep Langsung Salurkan Logistik

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 18:15 WIB

Ketua TP PKK Lumajang Dorong Dunia Modeling Jadi Sarana Promosi Budaya Lokal

Minggu, 18 Januari 2026 - 14:21 WIB

MWCNU Kota Sumenep Gelar Konferensi, Teguhkan Arah Kemandirian Umat

Minggu, 18 Januari 2026 - 14:19 WIB

Warga Pangeranan Asri Gelar Kerja Bakti, Dukung Program Bangkalan Bherse Onggu

Sabtu, 17 Januari 2026 - 13:53 WIB

DPW GASAK Sukabumi Kota Gelar Road Show DPC, Perkuat Silaturahmi dan Konsolidasi Organisasi

Sabtu, 17 Januari 2026 - 10:05 WIB

Kerja Sama Media dengan Diskominfo Purwakarta Dinilai Rumit, IWO Minta Sosialisasi Terbuka

Berita Terbaru