Curi Motor di 3 Lokasi Pemuda Sumenep Ditangkap Polisi

Minggu, 20 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Tim Resmob Sat Reskrim Polres Sumenep, berhasil menangkap seorang tersangka pencurian sepeda motor Di dalam area Pondok Pesantren yang terletak di Dusun Sampora, Desa Campaka, Kecamatan Pasongsongan, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa timur Minggu (20/06/2021).

Menurut Kasubag Humas Polres Sumenep AKP Widiarti mengungkapkan, Pada hari Sabtu tanggal 19 Juni 2021 sekira pukul 13.00 Wib Satreskrim ( Unit Resmob ) Polres Sumenep yang di pimpin Ipda Sirat, S.H., melakukan penyelidikan dan fokus pada T.O pelaku curanmor.

Stelah T.O termonitor sedang berada di utara rumahnya sekira pkl. 15.00 Wib anggota resmob Polres Sumenep langsung bergerak dan melakukan penangkapan terhadap T.O an. Maimun (24) thaun, alamat Dusun Ponjun Rt 04 Rw 02 Desa Jaddung Kecamatan Pragaan, Sumenep.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Setelah dilakukan interogasi dilapangan tersangka mengakui melakukan pencurian sebanyak 3 kali yakni di TKP Dusun Campaka, Desa Perancak dan TKP Desa Nangger,” Ujar Widi (20/6).

Dari penangkapan tersebut, barang bukti yang berhasil disita petugas dari tangan tersangka yakni, 1 unit sepeda motor Honda Vega RR tanpa nopol.

“Selanjutnya tersangka di amankan ke Kantor Polres Sumenep untuk dilakukan penyidikan lebih lanjut.Tersangka disangkakan Pasal 363 KUH Pidana dengan ancaman hukuman 7 tahun penjara,” pungkasnya. (Feri)

Berita Terkait

Kapolres Sumenep Pimpin Apel dan Pemeriksaan Personel Satlantas
Perkuat Sinergi Ulama dan Polri, Kapolres Sumenep Jalin Silaturrahmi dengan Ketua PCNU
Komitmen Polri Bersih Narkoba, Kapolres Sumenep Laksanakan Tes Urine Personel Sat Reskrim
Hari Gizi Nasional, Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Tekankan Gizi sebagai Fondasi Ketahanan Bangsa
Beasiswa Pemuda Tangguh Tak Tepat Sasaran, Wali Kota Surabaya Minta Evaluasi Menyeluruh
Dua Pekerja Tewas Terjatuh dari Cerobong PLTU Sukabangun, Manajemen PLN NPS Disorot
Pangkas Anggaran Publikasi, Ketua PJI Purwakarta Mahesa Jenar Ultimatum Kominfo dan Siap Gelar Aksi Massa
Wartawan di Purwakarta Kecewa, Kerja Sama Media TA 2025 Diskominfo Gagal Bayar

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 09:55 WIB

Kapolres Sumenep Pimpin Apel dan Pemeriksaan Personel Satlantas

Selasa, 27 Januari 2026 - 19:05 WIB

Komitmen Polri Bersih Narkoba, Kapolres Sumenep Laksanakan Tes Urine Personel Sat Reskrim

Minggu, 25 Januari 2026 - 11:44 WIB

Hari Gizi Nasional, Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Tekankan Gizi sebagai Fondasi Ketahanan Bangsa

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:54 WIB

Beasiswa Pemuda Tangguh Tak Tepat Sasaran, Wali Kota Surabaya Minta Evaluasi Menyeluruh

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:41 WIB

Dua Pekerja Tewas Terjatuh dari Cerobong PLTU Sukabangun, Manajemen PLN NPS Disorot

Berita Terbaru