Diduga Kurang Konsentrasi Pengemudi Mobil CR-V Hantam Pick Up Sedang Parkir

Kamis, 17 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – kecelakaan terjadi di Jalan HP. Kusuma Desa Pamolokan Kecamatan Kota Kabupaten Sumenep. Mobil Honda CR-V 150 nomer polisi M 1651 VK dengan Mobil Pick Up L30 nomer polisi M 8025 VC dan Toko Beras. Kamis (17/06/2021) sekira pukul 12.15 Wib.

Menurut Kasubag Humas Polres Sumenep AKP Widiarti Mengatakan, Berawal Mobil Honda CR-V 150 dikemudikan Jamik Sumenep (50) tahun, Desa Badur Kecamatan Batu putih Sumenep, melaju dari arah utara ke selatan.

“Diduga pengemudi Mobil Honda CR-V 150 pada saat melaju dari arah utara ke selatan kurang konsentrasi ke arah depan sehingga menabrak body belakang mobil Pick Up,” Ujar widi Kamis (17/6).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sedangkan di bahu jalan sebelah timur terdapat Mobil Pick Up L300 milik Sugianto Sumenep, (40) tahun Desa Kebunan Kecamatan Kota Sumenep sedang Parkir yang kemudian terdorong sehingga manabrak Pintu (Rolling door) Toko beras milik Edi.

“Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan lalu lintas tersebut. Hanya bagian depan kendaraan ringsek setelah menghantam bodi pic up dan toko,” Pungkasnya. (Feri).

Berita Terkait

Hari Gizi Nasional, Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Tekankan Gizi sebagai Fondasi Ketahanan Bangsa
Beasiswa Pemuda Tangguh Tak Tepat Sasaran, Wali Kota Surabaya Minta Evaluasi Menyeluruh
Dua Pekerja Tewas Terjatuh dari Cerobong PLTU Sukabangun, Manajemen PLN NPS Disorot
Pangkas Anggaran Publikasi, Ketua PJI Purwakarta Mahesa Jenar Ultimatum Kominfo dan Siap Gelar Aksi Massa
Wartawan di Purwakarta Kecewa, Kerja Sama Media TA 2025 Diskominfo Gagal Bayar
Durian Merah Banyuwangi Resmi Kantongi Sertifikat Indikasi Geografis
Video Viral Orang Tua Murid di Sumenep Keluhkan Menu MBG Anak Tak Dimakan
Alissa Wahid: 221 Ribu Jamaah Haji Indonesia Bergantung pada Dedikasi Petugas

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 11:44 WIB

Hari Gizi Nasional, Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Tekankan Gizi sebagai Fondasi Ketahanan Bangsa

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:54 WIB

Beasiswa Pemuda Tangguh Tak Tepat Sasaran, Wali Kota Surabaya Minta Evaluasi Menyeluruh

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:41 WIB

Dua Pekerja Tewas Terjatuh dari Cerobong PLTU Sukabangun, Manajemen PLN NPS Disorot

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:57 WIB

Pangkas Anggaran Publikasi, Ketua PJI Purwakarta Mahesa Jenar Ultimatum Kominfo dan Siap Gelar Aksi Massa

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:56 WIB

Wartawan di Purwakarta Kecewa, Kerja Sama Media TA 2025 Diskominfo Gagal Bayar

Berita Terbaru