Kapolres Lhokseumawe Serahkan Bantuan Kepada Warga Kurang Mampu di Geureudong Pase

Senin, 14 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LHOKSEUMAWE, detikkota.com – Kapolres Lhokseumawe, AKBP Eko Hartanto SIK MH mengunjungi dan menyerahkan bantuan kepada warga kurang mampu di Gampong Pulo Meuria, Kecamatan Gereudong Pase, Aceh Utara wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Minggu (13/2/2022).

Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasi Humas Salman Alfarisi SH MM mengatakan, adapun penerima bantuan ini yaitu, Joni, Rudi dan M Yusuf yang merupakan masyarakat kurang mampu.

“Bantuan tersebut bentuk kepedulian dan empati Polri khususnya Polres Lhokseumawe kepada masyarakat yang membutuhkan, tujuannya guna meringankan beban ekonomi di masa pandemi Covid-19,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, salah seorang penerima bantuan, M Yusuf mengucapkan terima kasih atas kunjungan dan perhatian dari Kapolres Lhokseumawe yang telah membantu dirinya dan warga lain.

“Kami mengucapkan terima kasih, semoga kebaikan Bapak Kapolres Lhokseumawe dibalas oleh Allah SWT dan semoga jajaran Polres Lhokseumawe selalu diberikan kesehatan dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat,” pungkasnya. (Irw)

Berita Terkait

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:12 WIB

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:07 WIB

Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB