Kapolres Sabang Melaksanakan Sidak Pelayanan Publik ke SPKT Polres Sabang

Senin, 21 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SABANG, detikkota.com – Kapolres Sabang AKBP Muhammadun, S.H., bersama Kasiwas Polres Sabang Ipda T. Akrizal. S, S.H., melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polres Sabang, Senin (21/11/2022).

Kapolres Sabang menyampaikan, bahwa Sidak yang dilakukan untuk memastikan pelayanan kepada masyarakat berjalan sebagaimana mestinya.

Selain itu lanjut Kapolres Sabang, Sidak tersebut juga untuk melihat langsung pelayanan yang diberikan pihak SPKT kepada masyrakat yang sedang membutuhkan layanan kepolisian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Personel bertugas di SPKT harus melayani secara prosedural, dan mengedepankan senyum, sapa serta salam saat melayani masyarakat,” sebut Kapolres Sabang.

Kapolres Sabang juga berharap, sidak yang dilakukan tersebut dapat menjadi pemicu agar personel SPKT memberikan pelayanan kepada masyarakat yang lebih prima.

“Bila personel kedapatan melakukan pungli pada masyarakat akan ditindak tegas. Sidak serupa akan terus dilakukan guna meningkatkan kualitas pelayanan publik Polres Sabang, sehingga mewujudkan Polri Presisi,” pungkas Kapolres Sabang. (M.Irwan)

Berita Terkait

Pisah Sambut Ketua PN Lumajang, Pranata Subhan Resmi Gantikan Redite Ika Septiana
Banyuwangi BMX Supercross 2025 Resmi Dibuka, Diikuti 207 Rider dari Berbagai Negara
Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Kehormatan bagi 1.225 Guru Ngaji
Bupati Sumenep Tekankan Pengelolaan Dana Desa Harus Berorientasi pada Kesejahteraan Warga
Pemkab Banyuwangi Raih Tiga Penghargaan pada Inotek Award 2025
78 Personel Polres Sumenep Ikuti Ujian Beladiri Polri untuk Kenaikan Pangkat Periode 1 Januari 2025
Pemkab Bangkalan Gelar Bimtek PPID untuk Perkuat Keterbukaan Informasi Publik
Polres Pamekasan Amankan Lima Pelaku Tambahan Kasus Pengeroyokan di Depan Masjid Asy Syuhada

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 09:18 WIB

Pisah Sambut Ketua PN Lumajang, Pranata Subhan Resmi Gantikan Redite Ika Septiana

Sabtu, 15 November 2025 - 14:46 WIB

Banyuwangi BMX Supercross 2025 Resmi Dibuka, Diikuti 207 Rider dari Berbagai Negara

Jumat, 14 November 2025 - 18:10 WIB

Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Kehormatan bagi 1.225 Guru Ngaji

Jumat, 14 November 2025 - 12:22 WIB

Bupati Sumenep Tekankan Pengelolaan Dana Desa Harus Berorientasi pada Kesejahteraan Warga

Jumat, 14 November 2025 - 08:35 WIB

Pemkab Banyuwangi Raih Tiga Penghargaan pada Inotek Award 2025

Berita Terbaru