Kapolres Sumenep Ingatkan Ini Saat Salat Jumat Bersama Para Tahanan

Jumat, 12 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Sumenep, AKBP Edo Satya Kentriko memberikan pembinaan pada para tahanan usah salat jumat bersama.

Kapolres Sumenep, AKBP Edo Satya Kentriko memberikan pembinaan pada para tahanan usah salat jumat bersama.

SUMENEP, detikkota.com – Kapolres Sumenep, AKBP Edo Satya Kentriko melakukan salat jumat bersama para tahanan, Jumat (12/5/2023).

Kegiatan salat jumat bersama WBP Rutan Sumenep dalam rangka Jumat Curhat, program rutin yang dilaksanakan oleh Kapolri beserta jajarannya.

Bertempat di Rutan Polres Sumenep, Kapolres Sumenep AKBP Edo Satya Kentriko mengatakan, kegiatan tersebut dimaksudkan untuk mendengar curhatan dari para tahanan yang ada di Polres setempat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kasempatan itu, Kapolres mengingatkan pada para tahanan bahwa, sebaik-baik manusia adalah orang yang beriman dan bertaqwa.

“Ditempat mana pun berada apabila kita menjadi muslim yang beriman maka kita adalah orang yang baik dan beruntung,” jelas Kapolres.

Kapolres Edo meminta agar selama berada di tahanan para tahanan dapat mengambil pelajaran sehingga pada saar keluar nanti bisa menjadi muslim yang baik di masyarakat.

Edo menyampaikan bahwa, ada 3 bagian rejeki yang diberikan Allah pada manusia. Pertama, yang paling rendah, adalah rejeki harta. Kedua rejeki kesehatan. Ketiga, rejeki yang paling tinggi nilainya adalah diberikan keimanan yang baik kepada Allah SWT.

“Syukurilah setiap rejeki yang dianugerahkan Allah pada kita semua. Ingat, dalam kehidupan dunia ini, baik miskin atau kaya semua itu adalah ujian dari Allah,” pesan Kapolres pada semua tahanan.

Berita Terkait

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI
Situs Selogending Lumajang, Jejak Peradaban Megalitikum dan Warisan Nilai Leluhur
Lumajang Gelar Pameran Tosan Aji Nusantara, Dorong Pelestarian Budaya dan Identitas Bangsa
Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 11:30 WIB

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Januari 2026 - 11:28 WIB

Situs Selogending Lumajang, Jejak Peradaban Megalitikum dan Warisan Nilai Leluhur

Sabtu, 10 Januari 2026 - 20:36 WIB

Lumajang Gelar Pameran Tosan Aji Nusantara, Dorong Pelestarian Budaya dan Identitas Bangsa

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Berita Terbaru

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bangkalan, Zainal Alim, mewakili Sekda Bangkalan saat memberikan sambutan pada Musyawarah Wilayah VI RAPI Wilayah 1301 Bangkalan di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Bangkalan, Minggu (11/1/2026).

Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Jan 2026 - 11:30 WIB