Kasus Dugaan Penganiayaan di Giligenting, Bapak Tewas Diduga Dianiaya Anak

Senin, 18 Agustus 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Polsek Giligenting, Polres Sumenep, tengah menyelidiki kasus dugaan penganiayaan yang menewaskan seorang perempuan bernama Misnayu (59), warga Dusun Kebun, Desa Bringsang, Kecamatan Giligenting, Minggu (17/8/2025) malam.

Korban ditemukan meninggal di rumahnya dengan luka pada bagian kepala. Berdasarkan keterangan saksi, peristiwa itu dipicu pertengkaran antara korban dengan anak kandungnya, Supriyanto (25). Saat petugas tiba, terlapor sudah berada di halaman rumah dalam kondisi terluka pada pergelangan tangan dan perut. Polisi juga menemukan gunting dan pecahan piring di lokasi kejadian.

Kapolsek Giligenting, AKP Mawardi, menyebut pihaknya langsung bergerak cepat setelah mendapat laporan. “Kami melakukan olah TKP, mengamankan barang bukti, memeriksa saksi, serta membawa korban ke Puskesmas untuk visum. Sementara pelaku diamankan dan dibawa ke RSUD Sumenep untuk perawatan serta pemeriksaan kejiwaan,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasihumas Polres Sumenep, AKP Widiarti, menegaskan pihak kepolisian akan menangani perkara ini dengan hati-hati. “Kasus ini melibatkan hubungan keluarga dan dugaan gangguan kejiwaan pada pelaku. Kami sudah berkoordinasi dengan keluarga, pemerintah desa, serta dinas sosial untuk menentukan langkah selanjutnya. Proses hukum akan dijalankan sesuai prosedur dengan tetap mengedepankan aspek kemanusiaan,” jelasnya.

Saat ini jenazah korban masih berada di Puskesmas untuk pemeriksaan medis, sedangkan pelaku dirawat dan menjalani observasi di RSUD Sumenep sambil menunggu hasil pemeriksaan kejiwaan.

Berita Terkait

TMI Sumenep Soroti Dugaan Mafia Solar Subsidi Gunakan Barcode Nelayan dan Petani
Polres Sumenep Sambut Positif Rencana Kerja Sama dengan LBH GP Ansor
Banjir Baru di Situbuled Picu Amarah Warga, DPUTR dan Perkim Dikecam
Polsek Ra’as Ungkap Kasus Curat, Dua Terduga Pelaku Berhasil Diamankan
Hak Penumpang Terampas, Rokok Ilegal Berlayar Bebas Ketika Kapal Rakyat Lebih Melayani Penyelundup
Kapolres Sumenep Inisiasi Persamaan Persepsi APH Sambut Pemberlakuan KUHP dan KUHAP Baru
Angin Puting Beliung Terjang Desa Payudan Dundang, Polisi Bersama TNI Gerak Cepat Bantu Warga
Bentrok Ojol dan Buruh Saat Aksi Demo di Purwakarta, Situasi Memanas

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 22:32 WIB

TMI Sumenep Soroti Dugaan Mafia Solar Subsidi Gunakan Barcode Nelayan dan Petani

Kamis, 8 Januari 2026 - 11:13 WIB

Polres Sumenep Sambut Positif Rencana Kerja Sama dengan LBH GP Ansor

Selasa, 30 Desember 2025 - 17:25 WIB

Banjir Baru di Situbuled Picu Amarah Warga, DPUTR dan Perkim Dikecam

Sabtu, 27 Desember 2025 - 17:26 WIB

Polsek Ra’as Ungkap Kasus Curat, Dua Terduga Pelaku Berhasil Diamankan

Rabu, 24 Desember 2025 - 19:50 WIB

Hak Penumpang Terampas, Rokok Ilegal Berlayar Bebas Ketika Kapal Rakyat Lebih Melayani Penyelundup

Berita Terbaru

Suasana Balai Kota Surabaya yang menjadi lokasi Perayaan Natal Kota Surabaya 2026.

Daerah

Pemkot Surabaya Gelar Perayaan Natal Kota di Balai Kota

Kamis, 8 Jan 2026 - 13:17 WIB