Pemkab Sumenep Segera Sosialisasi Penerapan QR Code pada Pembelian Pertalite

Jumat, 9 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumenep, Madura, Jawa Timur, akan segera melakukan sosialisasi mekanisme baru pembelian Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Pertalite memakai QR code.

Kepala Bagian Perekonomian Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Sumenep, Dadang Iskandar mengatakan, pembelian BBM jenis Pertalite memakai kode QR ini merupakan mekanisme baru, sehingga perlu dilakukan sosialisasi kepada masyarakat

“Sosialisasi ini ditujukan kepada masyarakat pengguna Pertalite agar mendaftarkan pendataan. Tujuannya memudahkan pengawasan,” tuturnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sistem pembelian BBM berbasis QR code ini akan diberlakukan khusus bagi pengguna kendaraan roda empat yang menggunakan Pertalite.

“Kami secepatnya akan melakukan sosialisasi sebelum sistem tersebut resmi ditetapkan,” tandasnya.

Dadang mengungkapkan, dengan sosialisasi ini nantinya pengguna Pertalite dapat lebih memahami dan mematuhi mekanisme yang baru serta mempermudah distribusi BBM di Kabupaten Sumenep.

“Perlu dipahami bahwa pembelian BBM jenis Pertalite dengan QR Code ini bukan pembatasan, melainkan pendataan,” ungkapnya.

Berita Terkait

Pemkab Bangkalan Gelar Bimtek PPID untuk Perkuat Keterbukaan Informasi Publik
Pemkab Banyuwangi Hadirkan Dokter Spesialis di Puskesmas untuk Perkuat Layanan Kesehatan
Pisah Sambut Kepala Pengadilan Negeri Bangkalan, Wujud Sinergi dan Kekompakan Forkopimda
Diskominfo Sumenep Gelar Bimtek Deteksi dan Penanganan Insiden Siber untuk Perkuat Keamanan Data Pemerintah
Cegah Kekerasan di Sekolah, Wali Kota Surabaya Perkuat Antisipasi Pasca Kasus Bullying di Jakarta Utara
APBD Surabaya 2026 Disahkan Rp12,7 Triliun, Pemkot Fokus Genjot PAD dan Percepatan Pembangunan
Desa Pinggirpapas Dua Pekan Krisis Air Bersih, Legislator Gerindra Desak PDAM Sumekar Bertindak Cepat
Pemkab Bangkalan Dorong Peningkatan PAD Lewat Penguatan Potensi Ekonomi Kecamatan

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 10:58 WIB

Pemkab Bangkalan Gelar Bimtek PPID untuk Perkuat Keterbukaan Informasi Publik

Rabu, 12 November 2025 - 13:44 WIB

Pisah Sambut Kepala Pengadilan Negeri Bangkalan, Wujud Sinergi dan Kekompakan Forkopimda

Rabu, 12 November 2025 - 10:59 WIB

Diskominfo Sumenep Gelar Bimtek Deteksi dan Penanganan Insiden Siber untuk Perkuat Keamanan Data Pemerintah

Rabu, 12 November 2025 - 09:58 WIB

Cegah Kekerasan di Sekolah, Wali Kota Surabaya Perkuat Antisipasi Pasca Kasus Bullying di Jakarta Utara

Rabu, 12 November 2025 - 08:32 WIB

APBD Surabaya 2026 Disahkan Rp12,7 Triliun, Pemkot Fokus Genjot PAD dan Percepatan Pembangunan

Berita Terbaru