Pemkab Sumenep Targetkan Vaksinasi Mencapai 50 Persen Pada Akhir Tahun 2021

Rabu, 15 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinkes Sumenep, Agus Mulyono

Kepala Dinkes Sumenep, Agus Mulyono

SUMENEP, detikkota.com – Pemerintah Kabupaten Sumenep, Jawa Timur melalui Dinas Kesehatan menargetkan vaksinasi Covid-19 mencapai 50 persen sebelun tutup tahun 2021.

Hingga kini berdasarkan data vaksinasi sudah 40,52 persen. Untuk itu pemerintah setempat sangat optimis sebelum tahun 2022 distribusi vaksin sudah sesuai dengan yanh ditargetkan.

Capain ini, tidak terlepas dari dukungan penuh masyarakat di Kabupaten Sumenep yang antusias untuk melakukan vaksinasi di tempat-tempat yang sudah disediakan oleh pemerintah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Kepala Dinkes Sumenep, Agus Mulyono mengatakan, jika capaian vaksinasi bisa 50 persen hingga akhir tahun, maka pada tahun 2022 kabupaten di ujung timur Pulau Madura itu bisa turun ke level 2.

“Saat ini Kabupaten Sumenep masih di level 3. Nah, ketika mencapai 50 persen warga yang sudah divaksin, maka akan masuk level 2,” kata Agus, Rabu (15/12/2021).

Dia mengungkapkan, target vaksinasi ini harus tercapai demi membentuk herd immunity (kekebalan kelompok) di masyarakat. Sehingga dapat diharapkan dapat menekan penyebaran baru Covid-19 atau klaster baru.

Sampai saat ini, Tim Satuan Tugas (Satgas) Covid-19, dan TNI-Polri terus gencar melaksanakan vaksinasi. Serta mengajak masyarakat agar disiplin Protokol Kesehatan. (TH)

Berita Terkait

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:12 WIB

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:07 WIB

Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB