Polres Sumenep Diaudit Itwasda Polda Jatim

Rabu, 8 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Inspektorat Pengawas Daerah (Itwasda) Polda Jatiam melakukan uadit kinerja tahap I di Polres Sumenep, pada Rabu (7/3/2023).

Tim Itwasda Polda Jatim tahap I ini, dipimpin AKBP Elijas Hendrajana, didampingi Kompol Totok Iswiyanto, Kompol Rahmad Wijaya, Kompol Indah Wahyuni, Kompol Sukri, dan 2 orang lainnya. Tim akan melakukan pemeriksaan tentang perencanaan dan pengorganisasian di jajarannya.

Kapolres Sumenep, AKBP Edo Satya Kentriko berharap pihaknya mendapat arahan dan petunjuk agar penggunaan anggaran di Polres Sumenep sesuai dengan aturan yang berlaku.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dengan audit ini, nanti hasilnya akan menjadi petunjuk dan pembelajaran bagi kami dalam merencanakan dan merealisasikan program”, ungkapnya.

Sementara itu, AKBP Elijas Hendrajana, dalam sambutannya meminta seluruh satuan kerja harus memberikan informasi/data yang akurat dan benar kepada tim.

“Dan, apabila mendapat temuan segera ditindak lanjuti agar temuan tersebut tidak berulang demi perbaikan institusi Polri” tegasnya.

Menurutnya, jika perencaanaan kegiatan salah dipastikan hasil kegiatan selanjutnya akan ikut salah. Untuk itu, kinerja Polri harus sejalan dengan perencanaan yang matang.

“Jika ada yang kurang dipahami, silahkan tanyakan kepada tim, sehingga kinerja yang dilakukan nyambung dan sejalan sesuai dengan peruntukannya,” pinta AKBP Elijas.

Pihaknya berharap, audit di Polres Sumenep bisa menjadi ukuran, kerja-kerja kepolisian benjalan sebagaimana mestinya.

“Harapannya, seluruh jajaran dapat menjalankan tugas dan fungsinya secara profesional, transparan dan akuntabel”, pungkasnya.(red)

Berita Terkait

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI
Kapasitas Fiskal Rendah Jadi Tantangan Utama Penyusunan RKPD Lumajang 2027
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pimpin Apel Perdana 2026, Wali Kota Probolinggo Tekankan Penguatan Kinerja ASN

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:34 WIB

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:24 WIB

Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB