SULAWESI TENGAH, detikkota.com – Presiden Joko Widodo melakukan peresmian Inpres Jalan Daerah di Kabupaten Banggai Kepulauan, Provinsi Sulawesi Tengah, Selasa (26/03/2024).
Peresmian Inpres Jalan Daerah di Sulawesi Tengah berlangsung lancar. Dan masyarakat setempat sangat antusias menyambut kedatangan orang nomer satu di Indonesia.
Jokowi berharap, dengan diresmikannya Inpres Jalan Daerah tersebut dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
“Semoga dapat memajukan infrastruktur daerah, mendukung mobilitas warga, melancarkan arus barang dan jasa, hingga meningkatkan kualitas hidup masyarakat,” ujarnya.
“Tidak hanya di sini, kami pun akan terus memantau pelaksanaan jalan daerah provinsi lainnya,” tandasnya.
      

					




