Satu Nelayan Hilang Telah Ditemukan di Perairan Pulau Gili Raja

Selasa, 12 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Perkembangan pencarian korban tenggelam tim Basarnas Sumenep, Madura Jawa Timur, temukan satu korban, pada Selasa (12/1/2021).

AKP Widiarti S, Kasubbag Humas Polres Sumenep mengatakan, hari ke dua tim Basarnas dan Polsek Prenduan, temukan satu korban, bernama Halipi sekitar pukul 07.00 Wib dan ditemukan dalam kondisi mengapung diperairan selatan Pulau Gili Raja jarak lebih kurang 2 mil.

“Sekitar pukul 06.00 Wib Kapolsek Prenduan menerima kabar dari Polsek Giligenting bahwa telah ditemukan nelayan dalam keadaan mengapung di perairan selatan Pulau Gili Raja jarak lebih kurang 2 mil,” ungkap Widi dalam rilisnya, Selasa (12/1).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Nelayan atas nama Halipi berhasil diketemukan dalam keadaan meninggal mengapung dilaut dan langsung diangkut menggunakan perahu milik warga.

Sedangkan tim Basarnas menggunakan perahu karet dan masih menyisir ke arah timur laut mencari korban Hafif yang saat ini masih belum ditemukan.

“Semoga korban (Hafif, red) segera cepat ditemukan, dan juga berharap bagi keluarga korban untuk selalu tabah,” tukasnya. (fer)

Berita Terkait

Ops Zebra Semeru 2025 Resmi Digelar, Polres Sumenep Perketat Pengawasan Lalu Lintas Jelang Operasi Lilin
Edukasi Saka Bhayangkara, Polsek Plered Ajak Generasi Muda Jauhi Kenakalan Remaja Dan Narkoba
Kapolres Purwakarta Lakukan Survey Pengecekan Kesiapan Ops Lilin Lodaya Tahun 2025
Festival 1001 Menu Bebek Chapter 6 Resmi Dibuka, Bangkalan Perkuat Posisi sebagai Destinasi Kuliner
PCNU Sumenep Dukung Pengembangan Otak-otak Bandeng Tapakerbau sebagai Produk Unggulan Lokal
Banyuwangi BMX Supercross 2025 Resmi Dibuka, Diikuti 207 Rider dari Berbagai Negara
Pemkab Banyuwangi dan Sungai Watch Gelar Big Clean Up, Bersihkan 2,4 Ton Sampah di Pesisir Sampangan
Danramil Wonosegoro Dorong Penguatan Toleransi Lewat Sosialisasi FKUB

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 08:30 WIB

Ops Zebra Semeru 2025 Resmi Digelar, Polres Sumenep Perketat Pengawasan Lalu Lintas Jelang Operasi Lilin

Minggu, 16 November 2025 - 17:07 WIB

Edukasi Saka Bhayangkara, Polsek Plered Ajak Generasi Muda Jauhi Kenakalan Remaja Dan Narkoba

Minggu, 16 November 2025 - 16:36 WIB

Kapolres Purwakarta Lakukan Survey Pengecekan Kesiapan Ops Lilin Lodaya Tahun 2025

Minggu, 16 November 2025 - 09:16 WIB

Festival 1001 Menu Bebek Chapter 6 Resmi Dibuka, Bangkalan Perkuat Posisi sebagai Destinasi Kuliner

Sabtu, 15 November 2025 - 20:01 WIB

PCNU Sumenep Dukung Pengembangan Otak-otak Bandeng Tapakerbau sebagai Produk Unggulan Lokal

Berita Terbaru

Pemerintahan

Wakil Bupati Lumajang Ajak Desa Jadi Pusat Pertumbuhan Ekonomi Baru

Senin, 17 Nov 2025 - 09:22 WIB