Selama Ops Lilin Petugas Pos Pelayanan Simpatik Berikan Masker

Selasa, 5 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Pelaksanaan Operasi Lilin Semeru 2020, jajaran kepolisian Polres Sumenep Madura Jawa Timur langsung tancap gas menggelar aksi simpatik, Selasa (5/1/2021) pukul 01:46 Wib.

Aksi simpatik berupa pembagian masker kepada pengunjung di Taman Bunga dan di depan Masjid Jamik Sumenep, bahkan ke pengguna jalan yang melintas tepat didepan Pos.

Pengamanan tersebut digelar dalam rangka mendukung upaya pemerintah dalam menekan laju penyebaran Covid-19 sekaligus sosialisasi tertib berlalu lintas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

AKP Toni Irawan Kasatlantas Polres Sumenep melalui Aipda Agus, Milwanto yang bertugas di pos keamanan mengatakan, kegiatan tersbut merupakan langkah preemtif dimana salah satu dari tujuan dari pengamanan Operasi Lilin Semeru 2020 untuk menciptakan Kamtibselcarlantas ditengah Pandemi Covid-19.

“Kegiatan kita laksanakan didepan pos pengamanan, dan memberikan masker kepada pengunjung yang baru datang dan lupa membawa masker. Kurang lebih 150 masker yang kita bagikan hari ini,” katanya, Selasa (5/1).

Lebih lanjut, ia juga menuturkan bahwa pembagian masker ini agar masyarakat tetap mematuhi protokol Covid-19. Dan pihaknya melakukan aksi ini agar terhindar dari penyebaran Covid-19.

“Kami juga meminta kepada seluruh masyarakat untuk selalu mematuhi protokol kesehatan dengan selalu menggunakan masker, mencuci tangan dengan sabun atau menggunakan hand sanitizer, menjaga jarak dan mengkonsumsi makanan sehat,” himbaunya. (fer)

Berita Terkait

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Launching Panen Perdana Kolam Ikan BAPEKSI di Wanayasa, Diresmikan Ketua Umum DPP TB Hasanuddin
Pemkot Surabaya Tingkatkan Kewaspadaan Kesehatan, Waspadai Isu Super Flu
Haul Blokagung 2026, Bupati Banyuwangi Puji Kontribusi Pesantren
Rutan Kelas IIB Sumenep Dorong Warga Binaan Produktif Lewat Pembinaan Keterampilan
Dandim 0827/Sumenep Ikuti Vicon Wakil Panglima TNI, Tinjau Percepatan Pembangunan Koperasi Merah Putih
Lagi dan Lagi, LAK Galuh Pakuan Akan Kembali Gelar Ajang Kontestasi Seni Budaya dan Olahraga 2026, Total Hadiahnya Mencapai 1 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:34 WIB

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:23 WIB

Launching Panen Perdana Kolam Ikan BAPEKSI di Wanayasa, Diresmikan Ketua Umum DPP TB Hasanuddin

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:01 WIB

Pemkot Surabaya Tingkatkan Kewaspadaan Kesehatan, Waspadai Isu Super Flu

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:05 WIB

Haul Blokagung 2026, Bupati Banyuwangi Puji Kontribusi Pesantren

Berita Terbaru

Bupati Lumajang Indah Amperawati foto bersama saat menghadiri pengukuhan pengurus DPC PKDI Kabupaten Lumajang periode 2025–2030 di Pendopo Suhanto Agro, Kecamatan Sukodono, Rabu (7/1/2026).

Pemerintahan

Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:24 WIB