Wakapolres Sumenep Cek Pengamaman Objek Vital Pemilu 2024

Kamis, 2 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakapolres Sumenep, Kompol Arif Mahari (depan kiri) saat mengecek pengamanan di Kantor KPU setempat.

Wakapolres Sumenep, Kompol Arif Mahari (depan kiri) saat mengecek pengamanan di Kantor KPU setempat.

SUMENEP, detikkota.com – Wakapolres Sumenep, Jawa Timur, Kompol Arif Mahari melakukan pengecekan piket di 2 objek vital Pemilu, yakni Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) setempat, Kamis (2/11/2023).

Menurutnya, pengecekan piket bagian dari upaya pengawasan dan pengendalian terhadap personel kepolisian yang bertugas mengamankan Kantor KPU dan Bawaslu menjelang pelaksanaan Pemilu 2024.

Wakapolres juga memperhatikan sikap personel sebagai bagian dari kesiapannya dalam menjalankan tugas pengamanan di 2 objek vital tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tidak hanya kehadiran dan sikap personel, Kompol Arif juga memeriksa buku mutasi piket guna memastikan rotasi dan penugasan petugas keamanan berjalan dengan baik.

“Ini penting dilakukan untuk memastikan kelancaran setiap proses tahapan Pemilu di Kabupaten Sumenep berjalan lancar,” tegasnya.

Kompol Arif juga mengimbau agar semua personel pengamanan dapat bekerja dengan baik, menjaga ketertiban, dan memastikan keamanan di sekitar Kantor KPU dan Bawaslu Sumenep.

“Semua personel harus memastikan bahwa segala aspek pengamanan Pemilu di Kabupaten Sumenep berjalan dengan lancar,” pungkasnya.

Berita Terkait

Polres Sumenep Gelar Sidang BP4R sebagai Bekal Anggota Jelang Pernikahan
Pemkab Bangkalan Resmi Luncurkan Bus Sekolah Gratis Tahun 2026
Kasatpol PP Purwakarta Tetap Menjabat di Tengah Mutasi Sejak Era Dedi Mulyadi
Penataan Birokrasi, Pemkab Sumenep Rotasi Pejabat Eselon II dan IV
Bupati Bangkalan Tekankan Penguatan Sinergi Forkopimda pada Pisah Kenal Kapolres
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja
Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar
Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:30 WIB

Polres Sumenep Gelar Sidang BP4R sebagai Bekal Anggota Jelang Pernikahan

Kamis, 15 Januari 2026 - 11:34 WIB

Pemkab Bangkalan Resmi Luncurkan Bus Sekolah Gratis Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:02 WIB

Kasatpol PP Purwakarta Tetap Menjabat di Tengah Mutasi Sejak Era Dedi Mulyadi

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:45 WIB

Penataan Birokrasi, Pemkab Sumenep Rotasi Pejabat Eselon II dan IV

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:18 WIB

Bupati Bangkalan Tekankan Penguatan Sinergi Forkopimda pada Pisah Kenal Kapolres

Berita Terbaru

Bupati Bangkalan Lukman Hakim saat meresmikan program Bus Sekolah Gratis di Pendopo Agung Bangkalan, Kamis (15/01/2026).

Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Resmi Luncurkan Bus Sekolah Gratis Tahun 2026

Kamis, 15 Jan 2026 - 11:34 WIB