Forkopimda Jatim Bersama Pangdam/ Brawijaya Tinjau Arus mudik lebaran Di Pelabuhan Ketapang Banyuwangi

Minggu, 8 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Mayjen TNI Nurcahyanto, M.Sc Pangdam V/Brawijaya dan Forpimda Provinsi jatim meninjau arus balik lebaran 1443 H di Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi. Sabtu (7/5/2022).

Turut hadir dalam kegiatan peninjauan arus balik lebaran Gubenur Jawa timur Dra. Hj. Khofifah Indar Prawangsah, M.Si., Mayjen TNI Nurcahyanto, M.Sc Pangdam V/Brawijaya , Irjen Pol. Dr. Nico Afinta, S.I.K, S.H, M.H Kapolda Jatim, Marsma Rudi Iskandar Kabinda Jatim, Laksda TNI Iwan Isnurwanto Pangkoarmada II.

Setibanya di Banyuwangi Pangdam V/Brawijaya beserta rombongan langsung disambut hangat oleh Letkol Kav Eko Julianto Ramadhan, M.Tr.Han Dandim 0825/Banyuwangi dan jajaran Forkopimda lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gubenur Jatim Dra. Hj. Khofifah Indar Prawangsah, M.Si. menyampaikan, pihaknya bersama-sama Forkopimda Jatim hadir disini untuk melaksanakan peninjauan arus balik mudik lebaran 1443 H.

“Sebelumnya kami Forkopimda memantau arus mudik di Ngawi dan hari ini kami berada di pelabuhan ketapang, dengan adanya tiket online masuk ke pelabuhan mempermudah para penumpang yang akan menyeberang ke Provinsi Bali. Pelaksanaan arus balik mudik tetap dilaksanakan protokol kesehatan karena untuk Pandemi Covid-19 masih belum berakhir,” terangnya

lebih Lanjut Gubernur Jawa timur menjelaskan, bahwa ketersediaan angkutan Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi sebanyak 32 Kapal. Dalam satu hari kapal tersebut beroperasi sebanyak 8 trip dan mampu mengangkut 30 Unit R4 dan 30 Unit R2 sehingga dimungkinkan bisa mencapai 15.000 Unit kendaraan dalam 1 hari.

“Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi telah mempersiapkan segalanya untuk pelayanan serta secara rutin Koordinasi dengan Stakeholder terkait,” pungkasnya. (Noo)

Berita Terkait

Hari Gizi Nasional, Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Tekankan Gizi sebagai Fondasi Ketahanan Bangsa
Beasiswa Pemuda Tangguh Tak Tepat Sasaran, Wali Kota Surabaya Minta Evaluasi Menyeluruh
Dua Pekerja Tewas Terjatuh dari Cerobong PLTU Sukabangun, Manajemen PLN NPS Disorot
Pangkas Anggaran Publikasi, Ketua PJI Purwakarta Mahesa Jenar Ultimatum Kominfo dan Siap Gelar Aksi Massa
Wartawan di Purwakarta Kecewa, Kerja Sama Media TA 2025 Diskominfo Gagal Bayar
Durian Merah Banyuwangi Resmi Kantongi Sertifikat Indikasi Geografis
Video Viral Orang Tua Murid di Sumenep Keluhkan Menu MBG Anak Tak Dimakan
Alissa Wahid: 221 Ribu Jamaah Haji Indonesia Bergantung pada Dedikasi Petugas

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:54 WIB

Beasiswa Pemuda Tangguh Tak Tepat Sasaran, Wali Kota Surabaya Minta Evaluasi Menyeluruh

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:41 WIB

Dua Pekerja Tewas Terjatuh dari Cerobong PLTU Sukabangun, Manajemen PLN NPS Disorot

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:57 WIB

Pangkas Anggaran Publikasi, Ketua PJI Purwakarta Mahesa Jenar Ultimatum Kominfo dan Siap Gelar Aksi Massa

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:56 WIB

Wartawan di Purwakarta Kecewa, Kerja Sama Media TA 2025 Diskominfo Gagal Bayar

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:28 WIB

Durian Merah Banyuwangi Resmi Kantongi Sertifikat Indikasi Geografis

Berita Terbaru