Bhabinkamtibmas Polsek Tamiang Hulu Laksanakan Gotong Royong Bersihkan Pohon Kelapa Yang Tumbang

Senin, 31 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TAMIANG, detikkota.com – Cuaca ekstrem berupa angin yang disertai hujan deras di wilayah Aceh Tamiang khususnya di kampung Aras Sembilan Kecamatan Bandar Pusaka yang mengakibatkan Pohon kelapa tumbang didekat perumahan warga Sembilan, Minggu (30/10/2022) sekira pukul 10.20 WIB.

Terkait hal tersebut, Bhabinkamtibmas Polsek Tamiang Hulu Bripka Darwin Syahputra bersama masyarakat setempat dengan sigap melakukan gotong royong membersihkan pohon tumbang tersebut. Dalam kejadian tersebut tidak ada korban jiwa dan material.

Ada pun hasil yang dicapai yaitu terpeliharanya kamtibmas dan membangun kepercayaan masyarakat terhadap Polri khususnya Polsek Tamiang Hulu, pembersihan pohon kelapa yang tumbang akibat curah hujan dan angin bertujuan untuk mencari rasa simpatik masyarakat terhadap Bhabinkamtas, menumbuhkan kembali semangat gotong royong yang akhir-akhir ini mulai luntur dilingkungan masyarakat, dengan adanya kegiatan gotong royong ini semakin terjalinnya hubungan sinergitas antara Bhabinkamtibmas dengan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Aceh Tamiang AKBP Imam Asfali S.I.K melalui Kapolsek Tamiang Hulu Ipda Rudiono S.Sos menjelaskan, melalui Bhabinkamtibmas pihaknya telah mengimbau masyarakat untuk selalu waspada dan hati-hati terhadap bencana alam yang kemungkinan dapat terjadi disekitar kita akibat hujan deras dan angin kencang.

“Belakangan ini cuaca ekstrim, perhatikan lingkungan disekitar kita jika ada pohon yang berpotensi akan tumbang supaya dilakukan pemangkasan atau ditebang,” ujar Kapolsek Tamiang Hulu Ipda Rudiono S.Sos. (M.Irwan)

Berita Terkait

Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep
Enam Siswa SDN Margorejo 1 Surabaya Diduga Keracunan Susu, Wali Kota Eri Instruksikan Pemeriksaan Menyeluruh
BMKG Imbau Warga Jatim Waspadai Cuaca Ekstrem, Lumajang Masuk Daerah Rawan
DLH Surabaya Selidiki Fenomena Ikan Mabuk di Banyu Urip dan Kalimas, Diduga Akibat Penurunan Kadar Oksigen
Siswa SDN Tamberu 2 Belajar di Tenda Dekat TPA, DPRD Pamekasan Desak Solusi Cepat
Dari Kain ke Peradaban: Batik Tulis Canteng Koneng Hidupkan Nilai Sumpah Pemuda
Balmon Surabaya Gelar UNAR 2025 di Pamekasan, 60 Peserta Ikuti Ujian Amatir Radio
Kapolres Sumenep Ajak Komunitas Ojek Online Jadi Pelopor Kamtibmas

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 15:18 WIB

Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep

Jumat, 31 Oktober 2025 - 10:24 WIB

Enam Siswa SDN Margorejo 1 Surabaya Diduga Keracunan Susu, Wali Kota Eri Instruksikan Pemeriksaan Menyeluruh

Kamis, 30 Oktober 2025 - 13:37 WIB

BMKG Imbau Warga Jatim Waspadai Cuaca Ekstrem, Lumajang Masuk Daerah Rawan

Kamis, 30 Oktober 2025 - 11:42 WIB

DLH Surabaya Selidiki Fenomena Ikan Mabuk di Banyu Urip dan Kalimas, Diduga Akibat Penurunan Kadar Oksigen

Rabu, 29 Oktober 2025 - 10:55 WIB

Siswa SDN Tamberu 2 Belajar di Tenda Dekat TPA, DPRD Pamekasan Desak Solusi Cepat

Berita Terbaru