Air Sungai Meluap Kerumah Warga Akibat Hujan Deras

Senin, 16 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Hujan lebat yang terjadi di Kabupaten Sumenep pada Senin (16/12/2024) dini hari mengakibatkan sungai yang ada di Kecamatan Batuan meluap. Dampaknya sejumlah rumah yang berada dipinggir sungai tergenang air.

Seperti yang tampak di Dusun Pangbungko’ Desa Batuan, Kecamatan Batuan, terlihat meluap dari sungai kemudian masuk ke halaman dan teras rumah warga.

“Agar air yang masuk tidak semakin banyak, warga banyak yang menutup pintu gerbangnya,” kata Hj. Saman salah seorang warga, Senin (16/12).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tidak hanya itu, sejumlah rumah di desa Patean juga tergenang air hingga masuk ke emperan dan kamar warga. Bahkan disejumlah rumah ketinggian air hingga mencapai dua meter.

“Semoga nanti malam tidak hujan. Kalau hujan turun lagi kita tidak akan bisa tidur,” keluhnya.

Berita Terkait

Banjir Baru di Situbuled Picu Amarah Warga, DPUTR dan Perkim Dikecam
Angin Puting Beliung Terjang Desa Payudan Dundang, Polisi Bersama TNI Gerak Cepat Bantu Warga
Bentrok Ojol dan Buruh Saat Aksi Demo di Purwakarta, Situasi Memanas
Banjir Rendam Enam Desa di Banyuwangi Selatan, 739 KK Terdampak
Hujan Deras Sebabkan Sejumlah Sungai Meluap di Banyuwangi, Petugas Lakukan Penanganan Cepat
Kurang dari 24 Jam, Polres Pamekasan Tangkap Pelaku Pembunuhan di Depan Masjid Agung Asy Syuhada
Gempa Bumi Bermagnitudo 4,2 Guncang Sumenep, BMKG: Akibat Aktivitas Sesar Aktif Bawah Laut
Ratusan Warga Terdampak Banjir di Pamekasan, Air Mulai Surut Pagi Ini

Berita Terkait

Selasa, 30 Desember 2025 - 17:25 WIB

Banjir Baru di Situbuled Picu Amarah Warga, DPUTR dan Perkim Dikecam

Senin, 22 Desember 2025 - 19:53 WIB

Angin Puting Beliung Terjang Desa Payudan Dundang, Polisi Bersama TNI Gerak Cepat Bantu Warga

Senin, 22 Desember 2025 - 17:55 WIB

Bentrok Ojol dan Buruh Saat Aksi Demo di Purwakarta, Situasi Memanas

Minggu, 23 November 2025 - 16:57 WIB

Banjir Rendam Enam Desa di Banyuwangi Selatan, 739 KK Terdampak

Selasa, 18 November 2025 - 09:18 WIB

Hujan Deras Sebabkan Sejumlah Sungai Meluap di Banyuwangi, Petugas Lakukan Penanganan Cepat

Berita Terbaru

Suasana Balai Kota Surabaya yang menjadi lokasi Perayaan Natal Kota Surabaya 2026.

Daerah

Pemkot Surabaya Gelar Perayaan Natal Kota di Balai Kota

Kamis, 8 Jan 2026 - 13:17 WIB