Anda Dicegat Debt Collector, Ingat Pesan Kapolres Sumenep Edo Satya Kentriko

Jumat, 3 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Maraknya aksi debt collector yang mencegat pengendara motor di jalanan menjadi tema Jumat Curhat pekan ini. Curhatan itu disampaikan oleh salah seorang kepala desa di Kecamatan Manding, terkait maraknya dept collector yang seenaknya merampas kendaraan di jalan sehingga sangat meresahkan masyarakat.

Kapolres Sumenep, AKBP Edo Satya Kentriko, meminta masyarakat agar mencari kantor polisi terdekat jika berhadapan dengan dept collector. “Apabila menghadapi debt collector yang melaksanakan aksinya di jalan raya, maka segera cari kantor polisi terdekat atau cek kelengkapan (yang bersangkutan),” pintanya, Jumat (3/3/2023).

Menurut dia, kelengkapan yang perlu ditanyakan ketika berhadapan dengan dept collector, pertama ialah surat kuasa kepada debt collector dari perusahaan pembiayaan (leasing).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kedua, yang wajib dipenuhi debt collector adalah membawa sertifikat fidusia dari perusahaan pembiayaan. “Ketiga harus dilengkapi dengan tanda pengenal dan juga surat tugas leasing dari dealernya,” jelasnya.

Menurutnya, persoalan dept collector memang menjadi atensi pihaknya agar tidak melakukan aksinya di jalan raya. Sebab itu membahayakan.(red)

Berita Terkait

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI
Kapasitas Fiskal Rendah Jadi Tantangan Utama Penyusunan RKPD Lumajang 2027
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pimpin Apel Perdana 2026, Wali Kota Probolinggo Tekankan Penguatan Kinerja ASN

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:34 WIB

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:24 WIB

Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:13 WIB

Kapasitas Fiskal Rendah Jadi Tantangan Utama Penyusunan RKPD Lumajang 2027

Berita Terbaru