Antusias Anak SD Jenengan Saat Vaksin Didampingi TNI Polri

Kamis, 13 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOYOLALI, detikkota.com – Babinsa Jenengan Koramil 09/Sawit Kodim 0724/Boyolali Serda Untung bersama Bhabinkamtibmas Polsek Sawit Bripka Mujiono melaksanakan pemantauan kegiatan Vaksinasi anak usia 6-11 tahun yang bertempat di SDN 3 Jenengan Desa Jenengan Kecamatan Sawit Kabupaten Boyolali . Kamis ( 13/01/2022)

Babinsa juga menyampaikan bahwa vaksinasi kali ini mempunyai sasaran 226 siswa tervaksin untuk dosis 1. Vaksin yang digunakan yaitu sinovac yang dalam pelaksanaannya dilakukan oleh petugas Puskesmas Sawit.
“Tetap disiplin dalam penerapan prokes, memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, dan menghindari dari kerumunan.”Ucap Serda Untung pada siswa sekalian.
Terlihat siswa sekalian sangat antusias dan sabar dalam menunggu giliran untuk divaksin.

Ditempat lain Danramil 09/Sawit Kapten Inf Nuryadi mengatakan, “Kegiatan Vaksinasi usia anak usia 6-11 tahun akan terus dilakukan demi percepatan pembentukan Herd Imunity agar kegiatan belajar mengajar di tahap Sekolah Dasar dapat dilaksnakan dengan aman”,ucap Danramil
“Untuk itu Kami intruksikan para Babinsa di jajaran Koramil 09/Sawit agar terus berkoordinasi dengan pihak sekolah dasar yang berada di wilayah binaannya untuk mengatur jadwal pelaksanaan Vaksinasi” jelasnya. (Agus Kemplu)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Haul Blokagung 2026, Bupati Banyuwangi Puji Kontribusi Pesantren
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah
Aksi Solidaritas di Polres Sumenep Desak Keadilan bagi Korban Pencabulan Anak
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:05 WIB

Haul Blokagung 2026, Bupati Banyuwangi Puji Kontribusi Pesantren

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:41 WIB

Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum

Berita Terbaru