Babinsa Bersatu Gelar Tracking di Kemusu

Kamis, 7 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa bersama puskesmas Kemusu lakukan tracking

Babinsa bersama puskesmas Kemusu lakukan tracking

BOYOLALI, detikkota.com – Bintara Pembina Desa (Babinsa) Sari Mulyo Koramil 18 Kemusu Kodim 0724 Boyolali, Serma Paimin mendampingi petugas kesehatan dari Puskesmas Kemusu dan Team Traking Desa melaksanakan Tracking Covid 19 kepada masyarakat Dukuh Padasmalang Desa Sarimulyo Kecamatan Kemusu Kabupaten Boyolali, Kamis (7/10/2021).

Menurut Serma Paimin, kegiatan ini dilakukan bertujuan untuk memonitoring dan mengendalikan penyebaran Covid 19 di wilayah Kecamatan Kemusu.

“Dengan ini kita bisa tahu siapa saja yang sudah bertemu dan kontak langsung dengan warga terpapar Covid 19. Selain itu juga memudahkan petugas kesehatan untuk mengambil tindakan lebih lanjut,” terangnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Senada dengan itu, Danramil 18 Kemusu kapten Inf Kamami mengatakan, Tracing tes ini untuk melihat kondisi keluarga pasien Covid-19 dan mengetahui lingkungan sekitar terindikasi virus atau tidak.

“Ini dilakukan, sebagai langkah antisipasi agar keluarga pasien Covid-19 dan lingkungan sekitarnya tidak ikut terpapar, sekaligus guna memutus penyebaran Covid 19,” jelas Danramil.

“Harapnya adanya kegiatan ini, tidak terjadi penambahan masyarakat yang terpapar Covid 19 lagi,” ujarnya.

Ia menambahkan, dalam kesempatan tersebut para Babinsa juga tidak lupa memberikan himbauan kepada masyarakat untuk tetap mematuhi Protokol Kesehatan (Prokes) yang berlaku guna menghindari diri dan keluarga dari Covid 19.

“Disitu, mereka (Babinsa) juga imbau masyarakat agar tidak bosan patuhi Prokes, agar kita terhindar dari Covid 19,” pungkasnya. (Agus Kemplu)

Berita Terkait

Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas
Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 11:47 WIB

Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:12 WIB

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:07 WIB

Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Berita Terbaru

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bangkalan, Zainal Alim, mewakili Sekda Bangkalan saat memberikan sambutan pada Musyawarah Wilayah VI RAPI Wilayah 1301 Bangkalan di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Bangkalan, Minggu (11/1/2026).

Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Jan 2026 - 11:30 WIB