Babinsa Dampingi Warga Ngleses Juwangi Dapatkan Vaksin

Minggu, 9 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOYOLALI, detikkota.com – Babinsa Koramil 19/Juwangi Kodim 0724/Boyolali Kopda Shokib melaksanakan kegiatan pendampingan vaksinasi dengan sasaran sebanyak 33 Orang untuk Dosis I dan Dosisi II sebanyak 37 orang menggunakan jenis vaksin Sinovac dan bertempat di Balai Desa Ngleses Kecamatan Juwangi Kabupaten Boyolali. Minggu ( 09/01/2022)

Kegiatan pendampingan yang dilakukan Babinsa adalah upaya dalam memberikan rasa aman bagi warga Desa Ngleses Kecamatan Juwangi tentang program Vaksinasi tersebut.

“Vaksin Covid-19 ini aman dan halal, jadi saya harap warga tenang dan jangan percaya isu hoax yang berkembang di media sosial, efek samping dari Vaksinasi ini bisa dikonsultasikan langsung pada tenaga medis karena saya sudah di vaksinasi jadi saya sudah merasakannya,” ujar Kopda Shokib

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu bahwa Babinsa akan selalu aktif mendukung penuh segala kegiatan pemerintah, termasuk mensukseskan vaksinasi agar menciptakan wilayah binaan yang sehat dan kondusif. (Agus Kemplu)

Berita Terkait

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah
Aksi Solidaritas di Polres Sumenep Desak Keadilan bagi Korban Pencabulan Anak
Aksi PMII UNIBA Memanas, Kepala Disbudporapar Sumenep Walk Out dari Dialog
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:41 WIB

Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:38 WIB

Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah

Berita Terbaru