Babinsa Mengajar Calistung di SDN Karang Sokon Guluk-guluk

Sabtu, 21 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Sebagai wujud nyata kecintaan dan kepeduliannya ikut mencerdaskan generasi penerus bangsa, Babinsa Koramil 0827/07 Guluk-guluk Kopka Siswoyo mengajar Membaca, Menulis dan Berhitung (Calistung), di SDN Karang Sokon, Kecamatan Guluk-guluk, Kabupaten Sumenep, Jumat (20/12/2024).

Itu juga merupakan kegiatan rutin yang dilakukan ke sejumlah Sekolah Dasar (SD) maupun PAUD/TK. “Kegiatan ini bertujuan untuk turut serta mencerdaskan anak-anak, karena kami sangat peduli terhadap generasi penerus bangsa,” ujarnya.

Kopka Siswoyo mengajar dengan semangat, sehingga siswa-siswi antusias menyimak pelajaran dari Babinsa, dengan beberapa materi yang diberikan salah satunya menghitung.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diakui Kopka Siswoyo, rata-rata anak-anak di sini suka pelajaran menghitung yakni matematika. Sehingga diharapkan kontribusinya hadir di sekolah bisa memberikan dampak positif demi kemajuan bangsa dan negara.

“Saya merasa bangga bisa hadir di depan siswa-siswi di wilayah binaan kami, mudah-mudahan ilmu yang kami berikan bisa bermanfaat bagi mereka,” harapnya.

Berita Terkait

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI
Situs Selogending Lumajang, Jejak Peradaban Megalitikum dan Warisan Nilai Leluhur
Lumajang Gelar Pameran Tosan Aji Nusantara, Dorong Pelestarian Budaya dan Identitas Bangsa
Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 11:30 WIB

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Januari 2026 - 11:28 WIB

Situs Selogending Lumajang, Jejak Peradaban Megalitikum dan Warisan Nilai Leluhur

Sabtu, 10 Januari 2026 - 20:36 WIB

Lumajang Gelar Pameran Tosan Aji Nusantara, Dorong Pelestarian Budaya dan Identitas Bangsa

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Berita Terbaru

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bangkalan, Zainal Alim, mewakili Sekda Bangkalan saat memberikan sambutan pada Musyawarah Wilayah VI RAPI Wilayah 1301 Bangkalan di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Bangkalan, Minggu (11/1/2026).

Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Jan 2026 - 11:30 WIB