Diduga Kurang Bahan Baku, PT IGG Berhenti Produksi

Jumat, 17 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Pabrik gula PT Industri Gula Glenmore (IGG) telah memasuki musim giling. Namun pabrik yang berlokasi di Desa Karangharjo, Kecamatan Glenmore, Kabupaten Banyuwangi tersebut terlihat senggang tanpa aktivitas, Jumat (17/6/2022).

PT IGG telah melaksanakan giling perdana sejak 9 Juni 2022 lalu. Sejak giling perdana tersebut, menandakan bahwa segala aktivitas mulai padat dan berkelanjutan.

“Sejak pagi aktivitas di sekitar pabrik IGG sangat lenggang, tanpa aktivitas,” kata Muzaky warga Kecamatan Glenmore.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sepi aktivitas, lanjut Muzaky, tidak seperti biasanya waktu memasuki musim giling, selalu dipadati antrian truk pengangkut tebu. Namun terlihat hanya beberapa truk saja yang mengantri, dan suara mesin tidak terdengar.

“Sepertinya mesin penggiling juga tidak beroperasi, sejak pagi hanya sekitar 10 truk yang terparkir di antrian,” tuturnya.

Sementara Halili, salah satu sopir truk tebu mengaku jika hari ini pabrik IGG mesin mati dan tidak produksi lantaran tidak ada bahan baku.

“Kurang bahan baku mas, sehingga tidak produksi,” ujar Halili saat ditemui awak media di area parkir PT IGG pada Jum,at (17/6/2022).

Namun sayang hingga berita ini ditayangkan pihak PT IGG belum bisa dikonfirmasi. (no)

Berita Terkait

Pengajuan Kerja Sama Publikasi Media di Diskominfo Purwakarta Dinilai Rumit dan Berbelit
Sumur Bor Keluarkan Gas Mudah Terbakar di Banyuates Sampang, Polisi Hentikan Pengeboran
Warga Kepulauan Tertahan Akibat Cuaca Ekstrem, Baznas Sumenep Langsung Salurkan Logistik
Polres Sumenep Gelar Sidang BP4R sebagai Bekal Anggota Jelang Pernikahan
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja
Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar
Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:42 WIB

Pengajuan Kerja Sama Publikasi Media di Diskominfo Purwakarta Dinilai Rumit dan Berbelit

Jumat, 16 Januari 2026 - 13:27 WIB

Sumur Bor Keluarkan Gas Mudah Terbakar di Banyuates Sampang, Polisi Hentikan Pengeboran

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:36 WIB

Warga Kepulauan Tertahan Akibat Cuaca Ekstrem, Baznas Sumenep Langsung Salurkan Logistik

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:30 WIB

Polres Sumenep Gelar Sidang BP4R sebagai Bekal Anggota Jelang Pernikahan

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:37 WIB

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja

Berita Terbaru