GMNI Bersama Masyarakat Demo Polres Sumenep, Tuntut Oknum Guru Cabul Segera Dihukum

Rabu, 5 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) bersama masyarakat geruduk Polres Sumenep, menuntut oknum guru cabul SDN Kebunagung II segera dihukum.

“Segera hukum,” teriak salah satu keluarga korban pencabulan oleh oknum guru ASN di SDN Kebunagung II, Rabu (05/06/2024).

Massa meminta oknum guru cabul tersebut agar diperlihatkan, sebab sejak Selasa (04/06) kemarin, pelaku telah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan di Polres Sumenep.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tolong bawa ke kami, tolong perlihatkan jika memang pelaku sudah ditangkap,” kata Korlap Aksi Ali Muddin.

Massa aksi juga meminta agar Polres Sumenep segera tuntaskan kasus tersebut dan meminta pelaku segara di jebloskan ke penjara. “Tuntaskan, penjarakan oknum guru cabul ini,” tegas Ali.

Sampai berita ini terbit, massa aksi masih bertahan dan menunggu ditemui oleh Kapolres Sumenep.

Berita Terkait

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
TMI Sumenep Soroti Dugaan Mafia Solar Subsidi Gunakan Barcode Nelayan dan Petani
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Polres Sumenep Sambut Positif Rencana Kerja Sama dengan LBH GP Ansor
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI
Kapasitas Fiskal Rendah Jadi Tantangan Utama Penyusunan RKPD Lumajang 2027

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Kamis, 8 Januari 2026 - 22:32 WIB

TMI Sumenep Soroti Dugaan Mafia Solar Subsidi Gunakan Barcode Nelayan dan Petani

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas

Kamis, 8 Januari 2026 - 11:13 WIB

Polres Sumenep Sambut Positif Rencana Kerja Sama dengan LBH GP Ansor

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:34 WIB

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Berita Terbaru