Ipda Digna Novita Dewi, Co-pilot Wanita Pertama Polda Aceh yang Ikut Liput Pembukaan Expo dari Udara

Sabtu, 16 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH, detikkota.com – Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar secara resmi membuka pergelaran Bhayangkara Seulawah Expo 2022 di Stadion Harapan Bangsa, Lhong Raya, kota Banda Aceh, Sabtu, 16 Juli 2022.

Banyak hal menarik saat prosesi pembukaan itu berlangsung, seperti penampilan _drumband_, _safety riding_, dan pengundian kupon berhadiah sepeda motor.

Selain itu, hal menarik lainnya adalah adanya partisipan kru penerbang helikopter Polda Aceh yang melakukan peliputan dari udara di bawah kendali Pilot AKP Sya’ban. Ia merupakan lulusan Sekolah Inspektur Polisi (SIP) tahun 2013.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain Pilot AKP Sya’ban, ternyata ada Polwan cantik yang dipercaya sebagai Co-pilot, yaitu Ipda Digna Novita Dewi, S.Tr.K.

Ipda Digna Novita Dewi merupakan Co-pilot wanita pertama di Polda Aceh. Ia merupakan lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 2019 yang penempatan dinas pertama di Dit Sabhara Polda Aceh.

Co-pilot cantik itu ikut meliput langsung pembukaan Bhayangkara Seulawah Expo 2022 dari udara. (M.Irwan)

Berita Terkait

Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar
Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas
PUTR Sumenep Sediakan Layanan Sedot Tinja Resmi dengan Tarif Rp350 Ribu
Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI
Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:38 WIB

Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar

Senin, 12 Januari 2026 - 11:47 WIB

Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas

Senin, 12 Januari 2026 - 11:44 WIB

PUTR Sumenep Sediakan Layanan Sedot Tinja Resmi dengan Tarif Rp350 Ribu

Minggu, 11 Januari 2026 - 11:30 WIB

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Berita Terbaru

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bangkalan, Zainal Alim, mewakili Sekda Bangkalan saat memberikan sambutan pada Musyawarah Wilayah VI RAPI Wilayah 1301 Bangkalan di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Bangkalan, Minggu (11/1/2026).

Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Jan 2026 - 11:30 WIB