Kapolda Jateng: Polri Pasti Humanis Bila Masyarakat Patuhi Ketertiban Umum

Jumat, 16 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Drs. Ahmad Luthfi, S.H., S.St.M.K.

Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Drs. Ahmad Luthfi, S.H., S.St.M.K.

SEMARANG, detikkota.com – Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Drs. Ahmad Luthfi, S.H., S.St.M.K., memantau langsung unjuk rasa tolak UU Cipta kerja.

“Secara umum kondusif, kita tetap memberikan yang terbaik untuk masyarakat yang menyampaikan pendapat di muka umum,” ucap Kapolda Jateng Irjen Drs. Ahmad Luthfi, S.H., S.St.M.K.

Kapolda Jateng berharap bahwa Mahasiswa dan masyarakat yang akan menyampaikan pendapat di muka umum dapat tertib dan patuh hukum.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tentu saya kemana-mana akan ikut memantau kegiatan ini dengan harapan masyarakat akan tertib dan patuh hukum, karena undang-undang amanat juga harus dilaksanakan, ” terang Kapolda Jateng.

Tentang sikap masyarakat Kapolda Jateng menerangkan Jika masyarakat dalam menyampaikan pendapat dimuka umum dilakukan secara tertib Polri tak segan memberikan pelayanan secara humanis tapi jika sudah melanggar dari ketertiban umum maka akan di tindak secara tegas. (Dw.A/Red)

Berita Terkait

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:12 WIB

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:07 WIB

Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB