Kapolres Bener Meriah Buka Turnamen Futsal Hari Bhayangkara ke-76

Kamis, 16 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

REDELONG, detikkota.com – Kapolres Bener Meriah AKBP Indra Novianto secara resmi membuka turnamen futsal Hari Bhayangkara ke-76 di Lapangan Futsal Polres setempat, Kamis (16/05/2022).

Turnamen ini diikuti oleh tim dari Polres dan Polsek jajaran, dalam rangka menyemarakkan Hari Bhayangkara yang jatuh pada 1 Juli mendatang.

“Turnamen futsal ini merupakan rangkaian kegiatan untuk menyemarakkan Hari Bhayangkara ke-76 yang memperebutkan Piala Kapolres,” kata Indra Novianto, saat membuka turnamen tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan itu, Indra Novianto meminta para peserta menjunjung tinggi sportifitas.

“Bagaimanapun, turnamen ini bukan sekadar mencari juara, akan tetapi lebih ke silaturahmi, meningkatkan kekompakan, dan kebersamaan,” katanya.

Turnamen futsal tersebut resmi dibuka, yang ditandai dengan tendangan bola pertama oleh Kapolres Bener Meriah AKBP Indra Novianto. Kemudian langsung dilanjutkan dengan pertandingan. (M.Irwan)

Berita Terkait

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Atlet Catur Probolinggo Sumbang Empat Medali untuk Indonesia di SEA Games Thailand 2025
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:12 WIB

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:59 WIB

Atlet Catur Probolinggo Sumbang Empat Medali untuk Indonesia di SEA Games Thailand 2025

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Berita Terbaru