PD Sumekar Sumenep Tepis Isu Beras ASN Bercampur Beras Impor

Kamis, 9 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Direktur PD Sumekar, Hendri Kurniawan, angkat bicara soal maraknya isu miring terkait pendistribusian beras aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sumenep.

Isu yang beredar, beras yang diberikan kepada ASN itu diduga hasil beras campuran antara beras lokal dengan beras impor (beras bulog).

Dia mengaku bahwa, sejak Desember 2022, pihaknya memang sengaja menggandeng rekanan yang memiliki stok beras banyak. Sebab, 4 suplayer yang sebelumnya bekerja sama dengan PD Sumekar untuk program tersebut, sudah habis masa kontraknya. Meski harga dinaikkan menjadi Rp 9.600/kg, mereka tidak mau memperpanjang kontrak.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sebagai pertanggungjawaban kami kepada para ASN, kami terpaksa menggandeng rekanan yang memiliki stok beras, untuk memenuhi suplay beras kepada konsumen”, jelasnya.

Soal beras yang diduga beras impor, pihaknya mengaku tidak tahu menahu. Namun, dia memastikan beras ASN yang dikirim pihak ketiga kepada konsumen, kualitasnya sudah memenuhi standart sebagaimana yang ditentukan dan diatur dalam Perbup.

Dengan maraknya isu tersebut, Hendri berjanji kedepan akan lebih hati-hati dan waspada dalam mengawasi kualitas beras yang akan dikirim ke ASN.

Untuk diketahui, PD Sumekar Sumenep sedang membuka lowongan untuk menjadi suplier beras, sebagai tindaklanjut dari Perbup Nomor 64 Tahun 2021 tentang Penyedia Beras Bagi Aparatur Sipil Negara.(ali/red)

Berita Terkait

Bupati dan Wabup Subang Ikuti Ziarah Nasional di TMP Cidongkol
Wabup dan Sekda Subang Sampaikan Jawaban Bupati atas Pandangan Fraksi DPRD Terkait RAPBD 2026
Pemkab Sumenep dan PT Elnusa Kerja Sama Pemanfaatan Lahan untuk Transportasi Kepulauan
Bupati Fauzi Pastikan Penanganan Cepat Korban Gempa di Kepulauan
Update Dampak Gempa: 132 Rumah Rusak, 6 Korban Luka di Sumenep
Pemkab Sumenep dan Universitas PGRI Bersinergi Kembangkan Pembangunan Daerah
Anggota Polres Sumenep Naik Pangkat, Kapolres Tekankan Disiplin dan Kinerja
Ketika Seragam Gratis Menjadi Luka Bagi UMKM

Berita Terkait

Jumat, 3 Oktober 2025 - 11:05 WIB

Bupati dan Wabup Subang Ikuti Ziarah Nasional di TMP Cidongkol

Jumat, 3 Oktober 2025 - 11:04 WIB

Wabup dan Sekda Subang Sampaikan Jawaban Bupati atas Pandangan Fraksi DPRD Terkait RAPBD 2026

Kamis, 2 Oktober 2025 - 12:58 WIB

Pemkab Sumenep dan PT Elnusa Kerja Sama Pemanfaatan Lahan untuk Transportasi Kepulauan

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:45 WIB

Bupati Fauzi Pastikan Penanganan Cepat Korban Gempa di Kepulauan

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:44 WIB

Update Dampak Gempa: 132 Rumah Rusak, 6 Korban Luka di Sumenep

Berita Terbaru

Bupati Subang Reynaldy Putra Andita BR bersama Wakil Bupati Agus Masykur Rosyadi saat mengikuti Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan (TMP) Cidongkol, Jumat (3/10/2025).

Pemerintahan

Bupati dan Wabup Subang Ikuti Ziarah Nasional di TMP Cidongkol

Jumat, 3 Okt 2025 - 11:05 WIB

Petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang membakar gudang rokok di Desa Sokalelah, Kecamatan Kadur, Pamekasan, Jumat (3/10/2025).

Peristiwa

Gudang Rokok di Pamekasan Terbakar, Kerugian Capai Rp1 Miliar

Jumat, 3 Okt 2025 - 10:10 WIB