Per 1 Juni, Beli LPG 3kg Wajib Tunjukkan KTP

Kamis, 30 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tumpukan LPG 3 kilogram di pangkalan.

Tumpukan LPG 3 kilogram di pangkalan.

detikkota.com – PT Pertamina (Persero) melalui PT Pertamina Patra Niaga menyampaikan pembelian LPG 3 kilogram mulai 1 Juni 2024 wajib menunjukkan KTP, untuk memastikan pemberian subsidi yang tepat sasaran.

Taufiq Kurniawan, Section Head Communication and Relation Pertamina Patra Niaga Jatimbalinus mengatakan, seluruh agen di titik pangkalan akan melakukan pendataan terhadap konsumen-konsumen yang melakukan pembelian melalui Kartu Tanda Penduduk (KTP) yang dibawa konsumen.

“Subsidi itu harus tepat sasaran, dan kami akan tetap mengikuti aturan dari Pemerintah, selama ini di Madura sudah menerapkan hal itu,” ujarnya, dikutip Rabu (29/05/2024) siang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menyampaikan bahwa sampai saat ini sudah terdapat ribuan warga Madura yang sudah terdata dalam aplikasi atau sebuah sistem yang disebut Merchant Application atau MAP.

“Nantinya semua masyarakat wajib menunjukkan KTP dalam pembelian gas Melon, dan kami sarankan melakukan pembelian langsung ke Agen/Pangkalan LPG terdekat untuk mengantisipasi adanya kecurangan,” tegasnya.

Berita Terkait

Pemkab Lumajang Terbitkan SE Larangan ASN Live Media Sosial Saat Jam Kerja
Diskominfo Bangkalan Terima Kunjungan DPRD Tulungagung Bahas Transparansi Digital
Sinergi Antar Lembaga, Kapolres Sumenep Sambut Silaturahmi Ka Rutan Kelas IIB Sumenep
51 Personel Polres Sumenep Terima Satyalencana Pengabdian, Kapolres Tekankan Integritas dan Profesionalisme
Bupati Sumenep Lantik Komisioner Komisi Informasi Kabupaten Sumenep
Hasil Digitalisasi Bansos di Banyuwangi Segera Diumumkan, Warga Diberi Waktu Ajukan Sanggahan
Rotasi Pejabat di Polres Sumenep, Kapolres Tekankan Profesionalisme dan Pelayanan Humanis
Pemkab Bangkalan Peringati Isra Mi’raj 1447 H, Bupati Ajak ASN Tingkatkan Iman dan Integritas Pelayanan

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:11 WIB

Diskominfo Bangkalan Terima Kunjungan DPRD Tulungagung Bahas Transparansi Digital

Senin, 26 Januari 2026 - 17:21 WIB

Sinergi Antar Lembaga, Kapolres Sumenep Sambut Silaturahmi Ka Rutan Kelas IIB Sumenep

Senin, 26 Januari 2026 - 11:18 WIB

51 Personel Polres Sumenep Terima Satyalencana Pengabdian, Kapolres Tekankan Integritas dan Profesionalisme

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:09 WIB

Bupati Sumenep Lantik Komisioner Komisi Informasi Kabupaten Sumenep

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:52 WIB

Hasil Digitalisasi Bansos di Banyuwangi Segera Diumumkan, Warga Diberi Waktu Ajukan Sanggahan

Berita Terbaru