Satlantas Polres Pamekasan Imbau Pengguna Jalan Terapkan Prokes dan Tertib Lalin

Jumat, 16 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satlantas Polres Pamekasan Imbau Pengguna Jalan

Satlantas Polres Pamekasan Imbau Pengguna Jalan

PAMEKASAN, detikkota.com – Satuan Polisi Lalu Lintas Polres Pamekasan gencar melakukan razia Operasi Tertib Tangguh Semeru 2020 bagi pengguna jalan yang ada di wilayah Kabupaten Pamekasan.

AKP Deddy Eka Aprianto, Kasatlantas Polres Pamekasan menyampaikan, razia tersebut dilakukan sejak Rabu, (14/10) lalu hingga akhir bulan Oktober 2020.

Menurutnya, hal itu dilakukan berdasarkan arahan Dirlantas Polda Jatim, tujuannya agar masyarakat disiplin menerapkan prokes dan tertib berlalu lintas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ini, pihaknya sudah mencatat, ratusan pelanggaran, baik diantaranya pelanggar prokes sebanyak 45 pelanggar maupun pelanggar lalu lintas sebanyak 233 pelanggar.

“Selain kita tegaskan dengan teguran, kita juga melakukan hukuman-hukuman,” paparnya, Jumat (16/10/2020)

Disisi lain kata Dia, saat melakukan razia, pihaknya juga melakukan pembagian masker bagi pengguna jalan yang melanggar prokes.

“Pada dasarnya, tujuan kita untuk mengingatkan dan menyadarkan masyarakat, apalagi saat sekarang masih dalam masa Covid-19,” pungkasnya. (Fauzi)

Berita Terkait

Aktivitas Galian C di Sekitar Asta Tinggi Sumenep Disorot Paguyuban Potra Potre Budaya Madura
Pemkot Surabaya Gelar Perayaan Natal Kota di Balai Kota
PMII UNIBA Madura Tolak Pilkada Lewat DPRD, Dinilai Ancam Kedaulatan Rakyat
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Launching Panen Perdana Kolam Ikan BAPEKSI di Wanayasa, Diresmikan Ketua Umum DPP TB Hasanuddin
Pemkot Surabaya Tingkatkan Kewaspadaan Kesehatan, Waspadai Isu Super Flu
Haul Blokagung 2026, Bupati Banyuwangi Puji Kontribusi Pesantren

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:02 WIB

Aktivitas Galian C di Sekitar Asta Tinggi Sumenep Disorot Paguyuban Potra Potre Budaya Madura

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:17 WIB

Pemkot Surabaya Gelar Perayaan Natal Kota di Balai Kota

Kamis, 8 Januari 2026 - 11:15 WIB

PMII UNIBA Madura Tolak Pilkada Lewat DPRD, Dinilai Ancam Kedaulatan Rakyat

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:23 WIB

Launching Panen Perdana Kolam Ikan BAPEKSI di Wanayasa, Diresmikan Ketua Umum DPP TB Hasanuddin

Berita Terbaru

Suasana Balai Kota Surabaya yang menjadi lokasi Perayaan Natal Kota Surabaya 2026.

Daerah

Pemkot Surabaya Gelar Perayaan Natal Kota di Balai Kota

Kamis, 8 Jan 2026 - 13:17 WIB