Si Jago Merah Lalap Rumah Warga

Jumat, 23 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Rumah Model lama yang di duga sudah lama berdiri di Dusun Cangaan Desa Genteng Wetan malam hari Kamis (22/10/2020) Terbakar.

Diduga kebakaran rumah milik Muryati (70) RT 5 RW 5 Desa Genteng Wetan akibat konsleting arus listrik. Akibatnya rumah ludes di lalap si jago merah, sekitar pukul 19.30 WIB.

Rumah model lama yang terbuat dari anyaman bambu (gedek) membuat api cepat menjalar hingga menghanguskan seluruh bangunan rumah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Masruri Satpol PP Kecamatan Genteng membenarkan terjadinya kebakaran rumah Muryati warga Dusun Cangaan RT 05 RW 05 Desa Genteng Wetan Kecamatan Genteng pukul 19.30 WIB.

Menurutnya, diperkirakan penyebab kebakaran dari konsleting kabel listrik yang instalasinya udah lama. Akibatnya rumah model lama yang terbuat dari bahan kayu dan gedek mudah sekali menjalar.

“Dalam waktu sekejap si jago merah melalap semua bangunan rumah, sedangkan rumah juga jarang ditempati kebanyakan Muryati berada dirumah anaknya,” ungkap Masruri.

Dengan adanya kejadian ini, 1 unit mobil PMK (Pemadam Kebakaran) Kecamatan Genteng langsung menuju titik kebakaran sehingga api dengan cepat berhasil dipadamkan.

“Dari kejadian kebakaran ini tidak ada korban jiwa namun muryati mengalami kerugian yang di taksir sebesar Rp.25jt,” pungkas Masruri. (ari)

Berita Terkait

Video Viral Orang Tua Murid di Sumenep Keluhkan Menu MBG Anak Tak Dimakan
Alissa Wahid: 221 Ribu Jamaah Haji Indonesia Bergantung pada Dedikasi Petugas
Kapolres Sumenep Sosialisasikan DIPA 2026, Tekankan Pengelolaan Anggaran Akuntabel
Bupati Bangkalan Temui Massa Aksi HMI, Dengarkan Aspirasi Mahasiswa di Depan Kantor Pemkab
Ketua TP PKK Lumajang Dorong Dunia Modeling Jadi Sarana Promosi Budaya Lokal
Pengajuan Kerja Sama Publikasi Media di Diskominfo Purwakarta Dinilai Rumit dan Berbelit
Sumur Bor Keluarkan Gas Mudah Terbakar di Banyuates Sampang, Polisi Hentikan Pengeboran
Warga Kepulauan Tertahan Akibat Cuaca Ekstrem, Baznas Sumenep Langsung Salurkan Logistik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 10:58 WIB

Alissa Wahid: 221 Ribu Jamaah Haji Indonesia Bergantung pada Dedikasi Petugas

Senin, 19 Januari 2026 - 18:43 WIB

Kapolres Sumenep Sosialisasikan DIPA 2026, Tekankan Pengelolaan Anggaran Akuntabel

Senin, 19 Januari 2026 - 15:49 WIB

Bupati Bangkalan Temui Massa Aksi HMI, Dengarkan Aspirasi Mahasiswa di Depan Kantor Pemkab

Minggu, 18 Januari 2026 - 18:15 WIB

Ketua TP PKK Lumajang Dorong Dunia Modeling Jadi Sarana Promosi Budaya Lokal

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:42 WIB

Pengajuan Kerja Sama Publikasi Media di Diskominfo Purwakarta Dinilai Rumit dan Berbelit

Berita Terbaru