Video Viral di Instagram, Disebut Penggerebakan Pilot dan Pramugari

Sabtu, 28 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, detikkota.com – Video penggerebekan dugaan perselingkuhan antara pilot dan pramugari salah satu maskapai swasta yang terjadi di salah satu hotel kawasan Jalan Raya Darmo, Surabaya, beredar di media sosial Instagram.

Video penggerebekan itu diunggah akun @danunyinyir9rebon999 pada Sabtu (28/5/2022). Terdapat beberapa file, diantaranya 3 file foto dan 3 video yang berdurasi mulai 49 detik hingga 1 menit.

Dalam kurun waktu 3 jam unggahan tersebut telah mendapatkan 3.586 tanda suka, dan mendapatkan 1.282 komentar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Unggahan video tersebut juga tertulis keterangan bahwa penggerebekan tersebut dilakukan oleh istri sahnya.

“Penggerebekan pilot dan pramugari lion air berlanjut istri Sah Iaporkan ke Polrestabes Surabaya proses hukum berlanjut, laporan ke HRD dan manajemen lion air dlm proses, kawal sampai pemecatan dan sesuai hukum yg berlaku,” tulis akun tersebut.

Selain itu juga terdapat 7 hastag yang melengkapi keterangan video penggerebekan perselingkuhan yang diduga dilakukan oknum pilot dan pramugari tersebut.

Hastag tersebut diantaranya, #layanganputusversilionair, #Pilotpramugariselingkuh, #pilotlionair, #pramugarilionair, #anisanadilaputripelakor, #videopenggerebekanpiIotpramugari dan #Iionair

Selain itu, terdapat juga komentar dari warganet yang cukup menggelitik terkait video penggerebekan tersebut, seperti halnya yang ditulis akun @henidwiin kata suaminya, “aku gak ngapa2in… Dia juga lagi dapet”

Selain itu ada pula yang memuji sang istri sah pilot tersebut, menurutnya meski langsung mengetahui di depan mata namun masih tetap bisa menahan emosi.

“Mbak nya dari cara ngomong nya pasti serasa mendidih darahnya saking nahan emosi, aku yang nonton ajaa geregetan mbak,” tulis akun @meiwindapratiwi. [Redho]

Berita Terkait

Satlantas Polres Sumenep Gelar Edukasi Keselamatan dan Bagikan Brosur Operasi Zebra 2025
Hujan Deras Sebabkan Sejumlah Sungai Meluap di Banyuwangi, Petugas Lakukan Penanganan Cepat
Banyuwangi Siapkan Pembangunan PLTB 200 MW Didukung Perusahaan Energi Jerman
Ops Zebra Semeru 2025 Resmi Digelar, Polres Sumenep Perketat Pengawasan Lalu Lintas Jelang Operasi Lilin
Banyuwangi BMX Supercross 2025 Resmi Dibuka, Diikuti 207 Rider dari Berbagai Negara
78 Personel Polres Sumenep Ikuti Ujian Beladiri Polri untuk Kenaikan Pangkat Periode 1 Januari 2025
Polres Pamekasan Amankan Lima Pelaku Tambahan Kasus Pengeroyokan di Depan Masjid Asy Syuhada
Dua Guru Luwu Utara Terima Surat Rehabilitasi dari Presiden Prabowo

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 09:25 WIB

Satlantas Polres Sumenep Gelar Edukasi Keselamatan dan Bagikan Brosur Operasi Zebra 2025

Selasa, 18 November 2025 - 09:16 WIB

Banyuwangi Siapkan Pembangunan PLTB 200 MW Didukung Perusahaan Energi Jerman

Senin, 17 November 2025 - 08:30 WIB

Ops Zebra Semeru 2025 Resmi Digelar, Polres Sumenep Perketat Pengawasan Lalu Lintas Jelang Operasi Lilin

Sabtu, 15 November 2025 - 14:46 WIB

Banyuwangi BMX Supercross 2025 Resmi Dibuka, Diikuti 207 Rider dari Berbagai Negara

Kamis, 13 November 2025 - 13:03 WIB

78 Personel Polres Sumenep Ikuti Ujian Beladiri Polri untuk Kenaikan Pangkat Periode 1 Januari 2025

Berita Terbaru