KJJT Banyuwangi Gelar HPN Bersama Dengan Menggelar Baksos

Sabtu, 26 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – Kendati dalam kondisi penuh tekanan seperti saat ini, selama kurang lebih 2 tahun terhimpit dalam kondisi pandemi, aktifitas jurnalistik tetap bergulir bahkan media-media mainstream kian dipacu agar dapat bertransformasi, inovatif meningkatkan teknologi untuk mengakselerasi penyampaian informasi yang fakta dan akurat.

Sepertinya halnya puluhan Awak media yang tergabung di dalam Komunitas Jurnalis Jawa Timur (KJJJ) wilayah Banyuwangi yang ikut serta merayakan Hari Pers Nasional (HPN), Sabtu (26/02/2022).

Beberapa kegiatan dituangkan dalam gelaran dengan melakukan bakti sosial (Baksos) pembagian masker serta gelar diskusi seputar dunia jurnalistik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari penyampaiannya Ketua KJJT wilayah Banyuwangi M. Dofir Munawar, bahwa HPN merupakan bagian yang telah melekat bagi seorang jurnalis. “Walau sebenarnya HPN jatuh pada tanggal 9/2/2022 tempo hari, dari kami pihak KJJT wilayah Banyuwangi bisa melaksanakannya pada hari ini,” ujarnya.

Pelaksanaan HPN yang di isi dengan baksos di panti asuhan At-Taqwa bertempat di Desa Setail ini, melibatkan tokoh masyarakat, pihak Polsek Genteng dan di teruskan kemudian dengan pembagian masker di persimpangan lampu merah kota genteng.

Kegiatan HPN kali ini dikemas dengan sederhana namun mampu memberikan manfaat bagi orang lain merupakan inovasi untuk perbaikan citra pers lebih baik sesuai dengan tupoksinya.

“Ini merupakan momen yang luar biasa, dengan terbentuknya KJJT wilayah Banyuwangi yang masih seumur jagung telah bisa di terima oleh masyarakat luas. Terlepas dari semua itu, suksesnya acara pada pagi ini berkat support dan partisipasi rekan rekan anggota serta pihak pihak yang telah berpartisipasi yakni Polresta dan SKPD Banyuwangi,” jelasnya. (her)

Berita Terkait

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja
Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar
Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas
Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:37 WIB

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:38 WIB

Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar

Senin, 12 Januari 2026 - 11:47 WIB

Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:12 WIB

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Berita Terbaru