Tampil Perdana Menhan Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan Usai Operasi Kaki

Senin, 8 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, detikkota.com – Menteri Pertahanan sekaligus Presiden Terpilih, Prabowo Subianto, berpose silat saat datang ke Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (08/07/2024), siang.

Ini adalah kedatangan perdana setelah ia sebelumnya menjalani operasi pemulihan pada kakinya beberapa waktu lalu.

Prabowo tiba di halaman istana sekitar pukul 12.31 WIB didampingi Mayor (Inf) Teddy Indra Wijaya. Ia terlihat turun dari mobil Alphard bernopol 1-00 Kemenhan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat turun dari mobil, Prabowo langsung menyapa wartawan dengan gerakan menangkupkan kedua tangannya.

Ditnaya wartawan mengenai kesehatannya, Tanpa jawab, Prabowo mengacungkan kedua jempol seraya memperlihatkan kondisinya yang prima.

Tak lupa, ia berpose silat dengan kedua tangannya, kemudian berlari kecil menuju pintu masuk kawasan Istana Kepresidenan.

Berita Terkait

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI
Kapasitas Fiskal Rendah Jadi Tantangan Utama Penyusunan RKPD Lumajang 2027
Pimpin Apel Perdana 2026, Wali Kota Probolinggo Tekankan Penguatan Kinerja ASN
Tantangan 2026, Wabup Sumenep Tekankan Budaya Kerja Modern ASN

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:34 WIB

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:24 WIB

Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB